Surat Terbuka Mandzukic Untuk Atletico Madrid
Editor Bolanet | 23 Juni 2015 20:00
Bergabung dengan Juventus setelah hanya satu musim di Atletico Madrid, Mandzukic pun berterima kasih kepada Los Rojiblancos. Lewat surat terbukanya, Mandzukic mengungkapkan rasa terima kasihnya itu.
Berikut isi surat terbuka Mandzukic untuk para pemain, pelatih, staff dan juga suporter Atletico Madrid.
Saya ingin mengucapkan terima kasih kepada semua rekan setim saya, dimana saya berbagi ruang ganti di Atletico. Begitu juga dengan staff pelatih dan semua orang yang bekerja di klub.
Bagi saya, adalah menyenangkan bisa bergabung dengan tim dan bersama banyak pemain besar lainnya di musim lalu.
Saya berterima kasih kepada semua fans untuk dukungan spesial yang mereka berikan kepada saya. Luar biasa bisa berada dalam lingkungan ini.
Sekarang sudah dikonfirmasi saya akan pergi. Saya mendapatkan banyak pesan cinta dari suporter. Itu artinya saya melakukan pekerjaan saya dengan baik.
Ini adalah waktunya untuk menghadapi tantangan lainnya di liga yang baru namun saya akan selalu mendukung klub dan sekarang ada satu lagi fans Atletico.
Seperti diketahui, penyerang Kroasia itu baru saja resmi menjadi pemain baru Bianconeri. Di Juventus, Mandzukic menandatangani kontrak dengan durasi empat musim.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juventus Berhasrat Boyong Hamsik
Liga Italia 22 Juni 2015, 23:52 -
Setelah Mandzukic, Juventus Kejar Oscar dan Jovetic
Liga Italia 22 Juni 2015, 21:57 -
Thierry Henry Pun Bingung Manchester United Lepas Pogba
Liga Inggris 22 Juni 2015, 21:17 -
Dikaitkan Dengan Liverpool dan Monaco, Ini Jawaban Llorente
Liga Italia 22 Juni 2015, 21:08 -
Pirlo Bantah Gabung New York City FC
Liga Italia 22 Juni 2015, 20:52
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39