Suporter Rasis Jadi Alasan Boateng Pergi Dari Italia
Editor Bolanet | 10 September 2013 07:57
Semasa bermain di Italia, Boateng memang beberapa kali menerima perlakuan rasis dari suporter tim lawan. Yang paling diingat tentu ketika pemain asal Ghana ini melakukan aksi walk out kala melawan Pro Patria di laga persahabatan bulan Juni lalu.
Boateng akhirnya memilih berlabuh ke Schalke musim panas lalu dengan biaya transfer 10 juta euro. Peters menambahkan jika keinginan untuk hengkang dari Italia berasal dari gelandang berusia 26 tahun itu sendiri seperti perjanjian dengan AC Milan sebelumnya.
Karena perilaku rasis fans, Boateng ingin meninggalkan Italia, ucap Peters seperti dikutip SportBildPlus.
Dia memiliki perjanjian dengan Presiden Silvio Berlusconi yang memperbolehkan pergi jika AC Milan berhasil lolos dari kualifikasi Liga Champions, imbuhnya.
Milan akhirnya lolos ke fase grup Liga Champions berkat kemenangan 4-1 dari PSV. Sementara Schalke mengalahkan PAOK di laga kualifikasi untuk melaju ke babak yang sama dengan Milan. [initial]
Baca Juga:
(bild/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Prandelli Belum Tentu Dilengserkan
Piala Dunia 9 September 2013, 23:28 -
Daftar Pemain Dengan Gaji Tertinggi di Serie A
Liga Italia 9 September 2013, 18:59 -
Gattuso: Milanisti Harus Bersabar Kepada Kaka
Liga Italia 9 September 2013, 18:15 -
Kaka Tak Menyangka Diberi Ban Kapten Milan
Liga Italia 9 September 2013, 11:45 -
Pergi Dari AC Milan, Pato Justu Semakin Bahagia
Liga Italia 9 September 2013, 00:39
LATEST UPDATE
-
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39