Suarez: Mancini Orang Yang Tepat Untuk Inter
Editor Bolanet | 8 April 2015 17:50
Mancini datang kembali ke Giuseppe Meazza pada November 2014 menggantikan Walter Mazzarri yang dipecat. Namun sampai sejauh ini Mancini tak kunjung mendongkrak prestasi La Beneamata.
Inter saat ini tercecer di peringkat sembilan klasemen sementara Serie A dan tampak kesulitan untuk mencapai zona Liga Europa. Suarez mengatakan bahwa mantan klubnya itu memang punya segudang masalah saat ini.
Saya melihat tim besar dengan segudang masalah. Para pemain terlihat kebingungan di lapangan dan tidak bisa menunjukkan potensi sesungguhnya, kata Suarez kepada Tuttomercatoweb.com.
Suarez memberi saran kepada Inter agar tidak kembali melakukan pergantian pelatih dalam waktu dekat ini. Suarez menilai Mancini orang yang tepat untuk terus menangani Inter dan jika memecat pelatih hanya akan menambah masalah di klub dan bukan memberi solusi.
Ya, Saya percaya itu. Mengganti pelatih sekali lagi hanya akan menciptakan lebih banyak kebingungan. Mancini adalah pelatih berpengalaman. Dan dia selalu bisa memberikan perasaan bahwa mereka adalah pemain penting.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Yakin Dapatkan Oscar, Juve Segera Jual Pogba?
Liga Italia 7 April 2015, 15:04 -
Musim Depan Arsenal Ingin Hadirkan Higuain
Liga Inggris 7 April 2015, 14:53 -
Liga Italia 7 April 2015, 11:28
-
PSG Curi Start di Perburuan Pogba?
Liga Italia 7 April 2015, 10:53 -
Deretan Kartu Merah Absurd di Sepakbola
Editorial 7 April 2015, 09:28
LATEST UPDATE
-
Hasil Inggris vs Latvia: Skor 3-0
Piala Eropa 25 Maret 2025, 06:21 -
Igor Tudor Pimpin Latihan Perdana Juventus Usai Gantikan Motta
Liga Italia 25 Maret 2025, 06:15 -
Latihan Terakhir Thiago Motta di Juventus Disebut Aneh
Liga Italia 25 Maret 2025, 06:06 -
Apa yang Akan Dilakukan Capello Jika Jadi Tudor di Juventus?
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:59 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 25 Maret 2025, 05:54 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 25 Maret 2025, 05:52 -
Capello: Juventus Ambil Risiko Besar Pecat Motta
Liga Italia 25 Maret 2025, 05:45 -
Prediksi Korea Selatan vs Yordania 25 Maret 2025
Piala Dunia 25 Maret 2025, 05:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23