Suara Fans Usai Duo Debutan Pastikan Kemenangan Juventus: Langsung Gacor, Makasih Manajemen!
Ari Prayoga | 7 Februari 2022 06:06
Bola.net - Dua gol dari dua pemain debutan sukses mengantar Juventus menaklukan Hellas Verona 2-0 dalam partai Serie A 2021/22 giornata 24 yang digelar di Allianz Stadium, Senin (7/2/2022) dini hari WIB.
Ya, dua gol kemenangan Juventus atas Verona kali ini masing-masing diciptakan oleh dua pemain anyar mereka, yakni Dusan Vlahovic dan Denis Zakaria.
Berkat hasil ini, Juventus untuk sementara naik ke posisi empat klasemen dengan poin 45, sedangkan Verona tertahan di peringkat sembilan dengan poin 33.
Warganet di media sosial Twitter pun memberikan beragam reaksi terhadap hasil laga ini. Berikut beberapa di antaranya.
Juve mulai keren lagi
Sebelumnya gak semangat ya?
Harus tetap disyukuri
Anjay emang
Gacor banget!
Lini depan Juve ngeri
Apik tenan
Langsung gasss
Counter mematikan
Gacor bos
Makasih manajemen!
Sumber: Twitter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadwal dan Link Streaming Serie A: Juventus vs Hellas Verona
Liga Italia 6 Februari 2022, 23:41 -
Allegri Sanjung Kualitas Dusan Vlahovic, Setara dengan Mbappe dan Haaland!
Liga Italia 6 Februari 2022, 19:14 -
Manchester United Ramaikan Perburuan Matthijs De Ligt
Liga Inggris 6 Februari 2022, 06:40 -
Liverpool Intip Peluang Daratkan Paulo Dybala
Liga Inggris 6 Februari 2022, 03:00
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40