Sturaro: Juventus Percaya Saya
Afdholud Dzikry | 11 Oktober 2017 11:45
Bola.net - - Gelandang Juventus, Stefano Sturaro mengatakan bahwa dirinya merasakan kepercayaan dari klub kepadanya, meskipun dia harus bermain di beberapa posisi berbeda selama ini.
Sturaro sejak mulai bagian akhir musim lalu memang kerap dimainkan di posisi berbeda dari posisi aslinya sebagai gelandang tengah. Beberapa kali, dia harus bermain sebagai winger dalam formasi 4-2-3-1 Massimiliano Allegri.
Musim ini, garis takdir Sturaro juga tak berubah. Pelatih Allegri masih sering memainkannya di posisi berbeda, bahkan saat menang 1-0 atas Fiorentina bulan lalu, dia bermain sebagai bek kanan.
Saya bersedia bermain dimanapun saya dibutuhkan. Tentu saja, itu agak sulit pada awalnya, tapi itulah mengapa saya berlatih, terangnya.
Saya sudah bermain di beberapa posisi untuk Juventus. Saya senang karena itu berarti pelatih memiliki kepercayaan pada saya, dan saya mencoba membayarnya kembali setiap kali saya keluar lapangan, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dua Ronaldo Masuk Lawan Paling Tangguh Bagi Buffon
Liga Spanyol 10 Oktober 2017, 23:32 -
Donnarumma dan Kiper-kiper Yang Bikin Buffon Merasa Kagum
Liga Italia 10 Oktober 2017, 22:05 -
Juara Piala Dunia, Buffon: Saya Meninggal Dengan Damai
Piala Dunia 10 Oktober 2017, 20:05 -
Tersisih di Arsenal, Inter dan Juve Siap Tampung Giroud
Liga Italia 10 Oktober 2017, 19:28 -
Samuel Impikan Bek Juve Bela Timnas Argentina
Piala Dunia 10 Oktober 2017, 18:03
LATEST UPDATE
-
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00 -
Sebut Inggris Bermain karena Takut Gagal, Thomas Tuchel Dituding Naif!
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:45 -
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Arsenal Bersiap Jual Tujuh Pemain untuk Perkuat Tim di Musim Depan
Liga Inggris 23 Maret 2025, 05:15 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39