Strootman Yakin De Rossi Akan Main di Derby Lawan Lazio
Afdholud Dzikry | 30 Maret 2017 11:26
Bola.net - - Gelandang AS Roma, Kevin Strootman memberikan jaminan bahwa rekan setimnya, Daniele De Rossi pasti akan bermain di pertandingan derby melawan Lazio.
Strootman sendiri menghadapi rekan setimnya itu saat Belanda bertemu Italia di pertandingan persahabatan tengah pekan ini.
Dia juga melihat De Rossi harus meninggalkan lapangan di babak pertama karena mengalami cedera. Kapten Giallorossi itu bahkan meninggalkan stadion dengan memakai kruk untuk membantunya berjalan.
Banyak kekhawatiran bahwa De Rossi akan absen saat bertemu Lazio di leg kedua semifinal Coppa Italia tengah pekan depan. Naun Strootman mengatakan keyakinannya rekannya itu akan bermain.
Saya berbicara dengannya saat jeda dan dia ada dalam sebuah cara yang buruk. Sulit untuk dikatakan, dia mendapatkan sebuah ketukan, ujarnya.
Berita buruk untuk derby? Dia orang Roma dan dia pasti akan bermain, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gagliardini, Calon Penerus De Rossi dan Pilar Azzurri
Piala Dunia 28 Maret 2017, 10:49 -
Di Tangan Sarri, Kekuatan Ofensif Napoli Tak Tertandingi
Liga Italia 28 Maret 2017, 10:22 -
De Rossi Menuju 112 Caps Dino Zoff
Piala Dunia 28 Maret 2017, 08:59 -
Inter Milan Juga Dikaitkan Dengan Erika Lamela
Liga Italia 27 Maret 2017, 14:31 -
Manolas: Masa Depan Saya di Tangan Roma
Liga Italia 27 Maret 2017, 08:40
LATEST UPDATE
-
Reaksi Bijak Marselino Ferdinan Usai Timnas Indonesia Dipermak Australia 1-5
Tim Nasional 21 Maret 2025, 07:18 -
Vinicius, Raphinha, Rodrygo: Perburuan Bintang Baru Brasil Pasca Neymar
Amerika Latin 21 Maret 2025, 06:34 -
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40