Stramaccioni Puji Determinasi Inter
Editor Bolanet | 22 Oktober 2012 10:45
Kemenangan atas semalam menipiskan jarak dengan peringkat kedua, yang dihancurkan pada sabtu lalu.
Penyerang baru Inter Milan, Antonio Cassano membuka keunggulan tuan rumah sebelum akhirnya gol dari Rodrigo Palacio memastikan poin penuh untuk Nerazzurri.
Saya sangat senang dengan solidnya lini pertahanan kami malam ini, dan kerja keras kami selama ini berbuah positif. ujar Stramaccioni saat konferensi pers.
Pelatih muda itu juga memuji penampilan Antonio Cassano yang bermain apik saat melawan Catania tadi malam. Namun, Strama menjelaskan semua pemain Inter bermain kompak.
Cassano bermain baik selama pertandingan, tetapi keseluruhan tim juga bermain cukup baik sehingga kami mampu meraih tiga poin penuh. Strama menambahkan.[initial]
Liga Italia - Strama dan Taktik Barunya (sw/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Napoli Curiga Ada 'Terowongan Rahasia' Bagi Conte
Liga Italia 21 Oktober 2012, 22:18 -
Caceres: Tidak Ada Pemain Cadangan di Juve
Liga Italia 21 Oktober 2012, 22:00 -
Hamsik: Napoli Harus Introspeksi Diri
Liga Italia 21 Oktober 2012, 21:24 -
"Pogba Bisa Menjadi Pemain Besar"
Liga Italia 21 Oktober 2012, 17:00 -
Liga Italia 21 Oktober 2012, 14:39
LATEST UPDATE
-
Tuchel Evaluasi Rashford dan Foden: Mereka Tahu Saya Menghargai Usaha
Piala Dunia 24 Maret 2025, 12:15 -
Jadi Obsesi Deco, Barcelona Kepincut Bek Kanan AS Monaco
Liga Spanyol 24 Maret 2025, 12:15 -
Chelsea Harus Bayar 5 Juta Pounds ke MU Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 12:00 -
Perburuan Victor Osimhen: Juventus, PSG, dan MU Berebut Striker Napoli
Liga Italia 24 Maret 2025, 11:45 -
3 Pemain Bahrain yang Pernah Bikin Gol ke Gawang Timnas Indonesia
Tim Nasional 24 Maret 2025, 11:20
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23