Strama: Inter Tak Pedulikan Juventus!
Editor Bolanet | 31 Oktober 2012 09:50
Setelah berhasil mengalahkan pada akhir pekan lalu, Inter akan menghadapi pasukan Ciro Ferrara dalam lanjutan giornata ke-10 dini hari nanti (01/11).
Sampdoria bermain cukup baik di awal musim. Meski akhir-akhir ini mereka mengalami penurunan, kami tidak akan memandang remeh mereka. ujar Strama ketika ditanyai saat konferensi pers.
Setelah menghadapi Sampdoria, anak-anak asuh Andrea Stramaccioni akan melawan di Derby d'Italia akhir pekan nanti. Namun, pelatih muda itu tampaknya tidak memperdulikan rivalnya itu dan memilih untuk fokus pada laga midweek.
Juventus? Lebih baik kami acuhkan mereka. Saat ini kami tengah fokus menghadapi Sampdoria. Kami berharap Juve akan tertahan ketika bertandang ke Bologna agar kami bisa mempersingkat jarak dan menghancurkan mereka di Juventus Arena. Andrea Stramaccioni menambahkan.[initial]
Liga Italia - Juve Ladeni Bologna Tanpa Marchisio dan Vidal (foti/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Moratti: Laga Catania-Juve Berkesan
Liga Italia 30 Oktober 2012, 20:56 -
Liga Italia 30 Oktober 2012, 19:45
-
Julio Cesar: Laga Juve Selalu Sulit Buat Wasit
Liga Italia 30 Oktober 2012, 19:13 -
Alessandro Matri Tolak Proposal Dynamo Kiev
Liga Italia 30 Oktober 2012, 18:15 -
Kontra Juve, Inter Tak Diperkuat Sneijder
Liga Italia 30 Oktober 2012, 11:30
LATEST UPDATE
-
Joey Pelupessy, 'Nomor 6' Pelindung Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:49 -
Kapten Juventus di Era Tudor: Siapa yang Dipilih?
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:26 -
Rizky Ridho dan 60 Sentuhan Bola pada Laga Lawan Bahrain
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:19 -
Kevin Diks dan 50,5 Persen Serangan Timnas Indonesia dari Sisi Kanan
Tim Nasional 26 Maret 2025, 06:13 -
Perpisahan Thiago Motta dengan Juventus yang Penuh Keheningan
Liga Italia 26 Maret 2025, 06:12 -
Paulo Dybala Jalani Operasi, Musimnya Berakhir Lebih Cepat
Liga Italia 26 Maret 2025, 05:51 -
Daftar Lengkap Negara Lolos Piala Dunia 2026
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:38 -
Ketika Kevin Diks jadi Pratama Arhan Baru di Timnas Indonesia
Tim Nasional 26 Maret 2025, 05:27
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10