Spalletti: Mau Jadi Nedved Atau Giggs, Totti?
Editor Bolanet | 22 Februari 2016 09:43
Pada laga tersebut, AS Roma memang menang besar dengan skor telak lima gol tanpa balas. Pada laga ini sendiri tak ada nama Totti, yang dicoret sebelum laga karena mengkritisi kebijakan Spalletti mencadangkannya dan menyebut klub tak punya rasa hormat pada dirinya.
Namun tampaknya Spalletti tak ingin masalah tersebut berlarut-larut. Pelatih berkepala plontos tersebut justru mendukung andai Totti ingin masuk manajerial seperti Pavel Nedved di Juventus atau masuk jajaran pelatih seperti Ryan Giggs di Manchester United saat kontraknya habis akhir musim ini.
Dengan sejarah dan kharismanya di Roma, ia dapat melakukan peran yang dia inginkan. Saya bertanya kepada Totti, apakah anda ingin seperti Giggs? Anda bisa. Atau anda ingin seperti Nedved? anda juga bisa menjadi Nedved, ujarnya.
Namun bila anda ingin menjadi seorang pemain, maka anda harus setara dengan pemain lain dalam tim dan saya tak bisa memberikan anda perlakuan khusus, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jarang Bermain, Totti Serang Spalletti
Liga Italia 21 Februari 2016, 10:51 -
Totti Tuntut Kontrak Baru dan Keadilan di Roma
Liga Italia 21 Februari 2016, 09:12 -
Minim Jam Bermain, Totti Pertimbangkan Hengkang
Liga Italia 21 Februari 2016, 07:11 -
De Rossi Absen di Markas Madrid
Liga Champions 21 Februari 2016, 04:40 -
Masa Depan Szcesny di Arsenal Makin Tak Karuan
Liga Inggris 21 Februari 2016, 00:40
LATEST UPDATE
-
Italia di Ujung Tanduk: Gli Azzurri Terancam Tenggelam di Dortmund
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:21 -
Portugal Mencoba Menghidupkan Bara Semangat dari Abu Kekalahan
Piala Eropa 23 Maret 2025, 13:03 -
Jadwal Siaran Langsung Formula 1 China 2025 di Vidio, 21-23 Maret 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Link Live Streaming Formula 1 2025, Jangan Lupa Dukung Pembalap Jagoanmu!
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21 -
Otomotif 23 Maret 2025, 12:21
-
Jadwal Lengkap Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Link Live Streaming Turnamen Bulu Tangkis Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:20 -
Hasil Lengkap Pertandingan Swiss Open 2025, 18-23 Maret 2025
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 12:19 -
Prancis di Tepi Jurang: Balikkan Defisit 0-2 atau Gugur di Kandang
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:46 -
Matador Butuh Pedang yang Lebih Tajam untuk Jinakkan Oranye
Piala Eropa 23 Maret 2025, 11:32
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39