Spalletti Konfirmasi Tertarik Bawa Valero dan Nainggolan ke Inter
Haris Suhud | 10 Juli 2017 05:18
Bola.net - - Luciano Spalletti memberikan konfirmasi soal ketertarikannya pada gelandang Fiorentina, Borja Valero. Pemain ini dipercaya akan memuaskan para fans Inter.
Valero dilaporkan telah sampai di Milan untuk menjalani tes medis. Meskipun sudah berusia 32 tahun, gelandang asal Spanyol ini dipercaya akan sangat membantu Inter musim depan.
Spalletti mengatakan Valero tak akan mengubah permainan Inter dan ia dipercaya bisa bermain konsisten. Baginya, Valero akan menjadi pemain yang amat penting.
Borja Valero punya gaya bermain yang khusus dan ia membuktikannya dalam setiap pertandingan, ucap Spalletti dalam jumpa pers usai menjalani laga uji coba menghadapi Wattens dalam kemenangan 2-1.
Ia tak akan mengubah Inter, ia akan konsisten. Memiliki pemain sepertinya sangat penting bagi saya. Saya tahu dia betul dan saya percaya semua Interisti akan memberinya apresiasi, sambungnya.
Selain itu, Spalletti juga tak menutup kemungkinan membawa Radja Nainggolan dari AS Roma ke Inter. Ia percaya pada direktur Inter dalam hal transfer pemain.
Kita sedang membicarakan orang hebat dan pemain yang luar biasa. Ia [Nainggolan] sangat berbeda dengan orang-orang yang membicarakannya, ia hanya memiliki semangat yang besar dalam olahraga ini, jelas Spalletti.
Direktur kami tengah bekerja di pasar transfer dan kami percaya pada direktur kami.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Resmi Dapatkan Antonio Rudiger
Liga Inggris 9 Juli 2017, 22:23 -
Karsdorp Gabung Roma Karena Dihasut Strootman
Liga Italia 9 Juli 2017, 22:04 -
Wenger Kini Ingin Datangkan Brozovic
Liga Inggris 9 Juli 2017, 20:28 -
Mertens Pastikan Tidak Ada Eksodus Pemain Napoli
Liga Italia 9 Juli 2017, 18:32 -
Gelandang Baru Roma Kagumi De Rossi
Liga Italia 9 Juli 2017, 17:45
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40