Spalletti: Kemenangan Untuk Tingkatkan Harga Diri
Afdholud Dzikry | 25 April 2017 08:45
Bola.net - - Pelatih AS Roma, Luciano Spalletti mengaku sangat senang dengan kesuksesan timnya meraih kemenangan atas Pescara di lanjutan Serie A.
Sebagaimana diketahui, Giallorossi sukses meraih kemenangan telak dengan skor 4-1 atas Pescara. Bermain di Stadio Adriatico, gol-gol dari Kevin Strootman, Radja Nainggolan dan dua gol Mohamed Salah hanya mampu dibalas satu gol dari Ahmad Benali.
Kemenangan tersebut membuat Roma di posisi kedua kembali menjauh dari kejaran Napoli dengan selisih empat poin. Sementara bagi Pescara, kekalahan ini memastikan mereka terdegradasi ke Serie B musim depan.
Ini adalah salah satu kemenangan terpenting kami musim ini. Kami harus membawa ini pulang dan melakukan sesuatu yang bagus dalam pertandingan untuk meningkatkan harga diri kami. Dam kami melakukan keduanya, jadi ini adalah ujian yang bagus bagi para pemain, ujarnya.
Para pemain layak menempati posisi kedua, tapi ada lima pertandingan tersisa dan Napoli terlihat seperti lawan yang menakutkan, sambungnya.
Lazio? Kami akan memainkan derby dengan kekuatan, ketenangan dan kesadaran, seperti yang kami lihat malam ini, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta Serie A: Pescara vs AS Roma
Liga Italia 21 April 2017, 15:11 -
Prediksi Pescara vs AS Roma 25 April 2017
Liga Italia 21 April 2017, 15:05 -
Head-to-head: Pescara vs AS Roma
Liga Italia 21 April 2017, 13:46 -
Wenger Pertimbangkan Pulangkan Szczesny dari Roma
Liga Inggris 20 April 2017, 10:10 -
Kontrak Nainggolan Tersendat, Chelsea Kembali Siaga
Liga Inggris 19 April 2017, 15:20
LATEST UPDATE
-
One Piece x Borussia Dortmund: Luffy dan Kawan-Kawan Ramaikan Bundesliga
Bundesliga 25 Maret 2025, 09:15 -
Link Live Streaming Pertandingan Daejeon Red Sparks di Korean V-League 2024/2025
Voli 25 Maret 2025, 08:47 -
Jadwal Siaran Langsung WorldSBK Portugal 2025 di Vidio, 28-30 Maret 2025
Otomotif 25 Maret 2025, 08:45
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23