Sneijder: Moratti Janji Belanja Pemain Penting
Editor Bolanet | 20 Mei 2012 09:03
Sebelumnya ada kekhawatiran ia akan cabut mengingat La Beneamata tak lolos ke ajang kompetisi Eropa musim depan, namun dengan kabar ini bisa bertenang hati.
Saya bahagia dengan Inter Milan dan saya selalu merasa mejadi bagian dari grup ini. itulah kenyataannya, ujar si nomor 10 ini.
Kata-kata dari Presiden Massimo Moratti membuat saya puas, saya yakin musim depan bakal beda ceritanya. Presiden Moratti sendiri bilang akan membeli pemain-pemain penting, imbuhnya di football-italia.net.
Klub Sneijder sendiri pekan depan akan datang ke kendati sepertinya Sneidjer tak akan ikut karena akan ke Euro 2012 bersama . Nerazzurri akan menjajal timnas Indonesia di Stadion Utama Gelora Bung Karno hari Sabtu (25/5). (foti/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Moratti: Sneijder Pemain Kunci Masa Depan Inter
Liga Italia 19 Mei 2012, 23:30 -
Inter Patenkan Status Fredy Guarin
Liga Italia 18 Mei 2012, 10:50 -
Lucio Bertekad Tinggalkan Inter
Liga Italia 17 Mei 2012, 10:30 -
Rasyid dan AP Dewa Kembali Gabung TC Timnas
Tim Nasional 17 Mei 2012, 09:10 -
Materazzi: Leonardo Penyebab Kehancuran Inter
Liga Italia 16 Mei 2012, 13:50
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39