Skuat Juventus untuk Melawan Sampdoria
Editor Bolanet | 14 Mei 2016 00:13
Pertandingan ini akan jadi momen pesta perayaan kesuksesan Juventus menjadi juara Serie A pada musim ini. Bagi mereka, ini adalah gelar scudetto kelima beruntun.
Pelatih Max Allegri telah mengumumkan bahwa Juve akan membawa 21 pemain pada pertandingan ini. Mereka akan turut serta dalam pengalungan medali scudetto di akhir pertandingan.
Sementara itu, ada empat pemain yang akan melewatkan pertandingan ini. Claudio Marchisio, Sami Khedira dan Martin Caceres absen karena cedera. Sementara Alex Sandro sedang menjalani sanksi akumulasi kartu.
Juventus skuat untuk melawan Sampdoria:
Kiper: Gigi Buffon, Rubinho, Neto Belakang: Chiellini, Asamoah, Rugani, Lichtsteiner, Barzagli, Patrice Evra, Leo Bonucci. Tengah: Paul Pogba, Hernanes, Juan Cuadrado, Lemina, Padoin, Sturaro, Pereyra. Depan: Mandzukic, Simone Zaza, Morata, Paulo Dybala.
[initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Sudah Juara, Allegri Minta Juve Jaga Fokus
Liga Italia 13 Mei 2016, 22:10 -
Ini Kata Allegri Soal Rencana Transfer Juve
Liga Italia 13 Mei 2016, 21:27 -
Balotelli Bisa Main di Final Coppa Italia
Liga Italia 13 Mei 2016, 21:05 -
Allegri Ambil Sisi Positif Kekalahan Juve Dari Verona
Liga Italia 13 Mei 2016, 20:51 -
Juventus Saingi Inter dan MU Dalam Perburuan Gabriel Jesus
Liga Italia 13 Mei 2016, 15:10
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39