Skrtel atau Bruno Martins Pemain Baru Napoli Berikutnya?
Editor Bolanet | 30 Juli 2013 07:00
Kabarnya, pelatih Rafael Benitez ingin bereuni dengan bek Timnas tersebut di . Menurut harian il Martino, Skrtel bakal merapat ke San Paolo pada beberapa minggu ke depan.
Namun, ketertarikan napoli tak senada dengan pihak manajemen Liverpool yang bersikeras menahan Skrtel. Jika benar, runner-up Serie A musim lalu itu akan mengalihkan buruan ke Bruno Martins Indi.
Pemain bertahan 21 tahun itu tampil memukau di Eredivisie, sejak melakoni debutnya pada 2010 silam. Gara-gara itu, Bruno Martins sukses menembus skuad utama Timnas .
Untuk mendatangkan Bruno Martins, Napoli hanya perlu merogoh kocek sebesar €7 juta euro.[initial]
Pepe Reina Ingin ke Barca, Malah Diusir ke Napoli
Belum Puas, Napoli Kini Incar Alexis Sanchez
Tawaran Baru Juventus Untuk Zuniga
Demi Martinez, Napoli Naikkan Penawaran
Napoli Juga Incar Coentrao (ilmr/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Fans Liverpool Thailand Ejek United Dengan Tragedi Munich
Bolatainment 29 Juli 2013, 20:31 -
Pepe Reina Ingin ke Barca, Malah Diusir ke Napoli
Liga Champions 29 Juli 2013, 19:50 -
Liverpool Masuk Perburuan Melgarejo
Liga Inggris 29 Juli 2013, 19:10 -
Gerrard Akui Tur Pramusim Bikin Liverpool Kelelahan
Liga Inggris 29 Juli 2013, 17:50 -
Rodgers: Suarez Sengaja Tak Diforsir di Laga Pra Musim
Liga Inggris 29 Juli 2013, 17:10
LATEST UPDATE
-
Puja dan Puji untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:14 -
Kesan Pertama Laga Timnas Inggris Bersama Thomas Tuchel, Apa yang Baru?
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:45 -
Timnas Argentina Berjarak Satu Poin dari Piala Dunia 2026
Piala Dunia 22 Maret 2025, 13:32 -
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39