Shaqiri Antusias Akan Dilatih Mancini
Editor Bolanet | 9 Januari 2015 17:45
Winger berusia 23 tahun itu hanya tinggal selangkah lagi menjadi milik Inter. Shaqiri saat ini tengah berada di Italia melakoni tes medis di Inter dan kemudian ia akan menandatangani kontrak kerja sama di Giuseppe Meazza.
Mancini menelepon saya, dia sangat menginginkan saya. Saya senang bisa bekerja sama dengan dia, ungkap Shaqiri kepada Sky Sport Italia.
Selama berada di Inter Shaqiri memang sudah bertemu dengan pemain baru Inter lainnya Lukas Podolski. Secara umum Shaqiri sangat senang dengan suasana di klub barunya tersebut.
Saya sempat mengobrol sedikit dengan Podolski. Saya suka dengan kota di sini, saya suka semuanya. Forza Inter![initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Strootman Tak Punya Niat Tinggalkan Roma
Liga Italia 8 Januari 2015, 23:40 -
Kontra Torino, Cerci Haramkan Selebrasi
Liga Italia 8 Januari 2015, 23:25 -
6 Transfer Serie A yang Layak Diberi Perhatian Khusus Januari Ini
Editorial 8 Januari 2015, 22:23 -
Inter dan Bayern Capai Kesepakatan Soal Shaqiri
Liga Italia 8 Januari 2015, 21:44 -
Giovinco Tak Akan Tinggalkan Juventus di Januari
Liga Italia 8 Januari 2015, 19:45
LATEST UPDATE
-
Timnas Indonesia Memang Kuat, Tapi Bahrain Datang untuk Menang!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 19:11 -
Kondisi Prima, Timnas Bahrain Siap Kalahkan Timnas Indonesia di SUGBK
Tim Nasional 24 Maret 2025, 18:54 -
Kabar Baik atau Kabar Buruk, Fans MU? Andre Onana Mau Pindah ke Arab Saudi
Liga Inggris 24 Maret 2025, 18:45 -
Chelsea Harus Bayar Rp100 Miliar Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 17:41 -
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23