Setim Dengan Messi, Pogba: Saya Tak Tahu

Editor Bolanet | 2 Juni 2015 09:46
Setim Dengan Messi, Pogba: Saya Tak Tahu
Paul Pogba (c) AFP
- Belakangan ini, Paul Pogba gencar dikaitkan dengan beberapa klub top Eropa. Salah satunya adalah .

Dalam sebuah wawancara dengan media Prancis L'Equipe, gelandang Juventus itu ditanya apakah dia punya keinginan menjadi rekan setim Lionel Messi di Barcelona.

Apakah saya ingin bermain dengan Messi suatu hari nanti Saya tidak tahu, kata Pogba.

Saat ini, saya sangat bahagia di Juventus, imbuhnya.

Akhir pekan nanti, Pogba dan Messi bakal saling berhadapan ketika Juventus melawan Barcelona di final Liga Champions 2014/15. [initial]

 (equ/gia)