Setelah Berbulan-bulan Menggantung, Lautaro Martinez Segera Teken Kontrak di Inter Milan
Serafin Unus Pasi | 1 Juni 2024 13:30
Bola.net - Ada kabar baik datang bagi para Interisti di seluruh dunia. Sang kapten, Lautaro Martinez dilaporkan sudah menyepakati kontrak baru di Inter Milan.
Sejak awal tahun 2024 kemarin, Inter Milan berencana untuk memberi kontrak baru pada Martinez. Ini disebabkan sang striker pada saat itu didekati beberapa klub top Eropa.
Namun sudah enam bulan berlalu. Namun tidak kunjung ada kejelasan mengenai masa depan striker asal Argentina itu.
Namun Interisti tidak perlu cemas. Pasalnya agen Lautaro mengonfirmasi bahwa urusan kontrak ini sudah beres.
Simak informasi sleengkapnya di bawah ini.
Sudah Capai Kesepakatan
Baru-baru ini, agen Martinez buka suara terkait progress kontrak Lautaro.
Ia memastikan bahwa pihaknya dan Inter Milan sudah mencapai kata sepakat terkait kontrak baru sang striker.
"Ya, kami sudah mencapai kesepakatan dengan Inter untuk kontrak baru Lautaro," ungkap Camano.
Kontrak Jangka Panjang
Menurut laporan yang beredar di Italia, Lautaro akan meneken kontrak jangka panjang di Inter Milan.
Ia akan meneken kontrak berdurasi lima tahun. Sehingga ia akan membela Inter Milan hingga tahun 2029 mendatang.
Kabar yang beredar menyebut bahwa Lautaro juga tidak menyertakan klausul rilis dalam kontrak barunya ini.
Komitmen Penuh
Dalam beberapa sesi wawancaran, Lautaro menegaskan bahwa ia tidak punya niatan untuk pergi dari Inter Milan.
Ia bahagia membela Inter dan ia ingin membawa Nerazzurri meraih lebih banyak kesuksesan di masa depan.
Klasemen Serie A
(Fabrizio Romano)
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Dia Alasan Paulo Dybala Pernah Tolak Manchester United
Liga Italia 31 Mei 2024, 14:18 -
Kode Keras! Kylian Mbappe Ngaku Ngefans AC Milan Sejak Kecil
Liga Inggris 31 Mei 2024, 08:30
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39