Semua Pihak Harus Sabar Lihat Sisi Baru Juventus
Editor Bolanet | 10 September 2015 16:09
Ya, Bianconeri belum sama sekali meraih kemenangan dalam dua laga perdana Serie A yang telah dilakoni. Padahal, di musim-musim sebelumnya, mereka mampu dengan mudah mengalahkan lawan-lawannya tersebut.
Kini, memasuki musim kedua bersama Massimiliano Allegri, Juventus masih belum mampu meraih hasil bagus.
Mereka sudah memenangkan empat kali Serie A secara beruntun dan saya pikir itu hal yang lumrah, layaknya manusia yang butuh istirahat dan memulai lagi, ujar mantan pelatih dan pemain itu.
Bahkan jika kalian tidak benar-benar bekerja, itu adalah sesuatu yang normal jika mengalami penurunan. Klub lainnya sedikit lebih banyak punya motivasi,
Vialli kemudian mengungkapkan bahwa tidak mudah jika sebuah klub yang baru saja kehilangan pemain andalan bisa langsung nyetel kembali dengan waktu yang cepat. Saat kalian kehilangan pemain seperti Pirlo, Vidal dan Tevez, ya mereka akan sulit digantikan. Jadi kita semua harus bersabar. tutup Vialli.[initial]
(goal/yp)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lippi: Juventus Sudah Habis? Salah Besar
Liga Italia 9 September 2015, 16:05 -
'Dybala-Morata Bisa Hancurkan Semua Pertahanan'
Liga Italia 9 September 2015, 15:53 -
Rami: Liga Champions Impian Setiap Pemain
Liga Champions 9 September 2015, 15:02 -
Juventus Legends vs Boca Juniors Legends di Turin
Liga Italia 9 September 2015, 11:58 -
Tolak Tawaran Chelsea untuk Pogba, Juve Setia Pada Barca?
Liga Spanyol 9 September 2015, 10:22
LATEST UPDATE
-
Prediksi Formasi Juventus Era Igor Tudor: 3-4-2-1 atau 3-4-1-2?
Liga Italia 24 Maret 2025, 21:58 -
Lepas Christian Eriksen, MU Bakal Kejar Gelandang Newcastle Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 21:06 -
Profil Igor Tudor: Kembalinya Sang Mantan ke Juventus
Liga Italia 24 Maret 2025, 20:51 -
Manchester United Hidupkan Minat Pada Bomber Ajax Ini?
Liga Inggris 24 Maret 2025, 20:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23