Seedorf: Apapun Hasilnya, Skuat Tanggung Akibatnya
Editor Bolanet | 20 Januari 2014 07:11
Mantan pemain tim nasional Belanda itu membawa Rossoneri menaklukkan Hellas Verona 1-0 di San Siro, berkat penalti yang dicetak oleh .
Kami membentuk lingkaran di ruang ganti dan saya katakan bahwa kami akan melakukan hal yang sama di setiap laga, tak peduli kalah atau menang, jadi kami bisa melihat satu sama lain tepat di mata masing-masing. Kami semua bertangung jawab atas semua hasil yang diraih, tuturnya pada Sky Sports Italia.
Kemenangan ini didedikasikan pada semua fans Milan. Saya bahagia akan skuat ini, namun masih ada banyak hal yang dilakukan untuk membuat kami lebih mudah meraih kemenangan, pungkas Seedorf.
AC Milan kini mengumpulkan 25 poin dan mereka masih tertahan di peringkat 11 klasemen. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Balotelli tak Sabar Bermain di Bawah Instruksi Seedorf
Liga Italia 19 Januari 2014, 14:30 -
Preview: Milan vs Verona, Bukti Kapasitas Seedorf
Liga Italia 19 Januari 2014, 08:00 -
Balotelli: Ronaldo Adalah Pesepakbola Sempurna
Liga Champions 19 Januari 2014, 07:07 -
Seedorf: Bekerjalah Layaknya Itu Hobimu
Liga Italia 18 Januari 2014, 21:18 -
Lihat Klasemen Milan, Seedorf Ngeri
Liga Italia 18 Januari 2014, 21:03
LATEST UPDATE
-
Timnas Indonesia Memang Kuat, Tapi Bahrain Datang untuk Menang!
Tim Nasional 24 Maret 2025, 19:11 -
Kondisi Prima, Timnas Bahrain Siap Kalahkan Timnas Indonesia di SUGBK
Tim Nasional 24 Maret 2025, 18:54 -
Kabar Baik atau Kabar Buruk, Fans MU? Andre Onana Mau Pindah ke Arab Saudi
Liga Inggris 24 Maret 2025, 18:45 -
Chelsea Harus Bayar Rp100 Miliar Jika Batalkan Transfer Jadon Sancho
Liga Inggris 24 Maret 2025, 17:41 -
Gaji Igor Tudor di Juventus Terungkap
Liga Italia 24 Maret 2025, 17:12
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10 -
Ayah dan Anak yang Bermain untuk Klub yang Sama: Ada Pelatih Timnas Indonesia
Editorial 24 Maret 2025, 11:44 -
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23