Saponara Ingin Jadi Angel Di Maria-nya Milan
Editor Bolanet | 21 Juli 2014 18:00
Pemain yang didatangkan AC Milan dari Empoli pada tahun lalu tersebut gagal menampilkan permainan terbaiknya di musim perdananya. Sejauh ini, Saponara hanya bermain tujuh laga bersama AC Milan dan belum mencetak gol.
Dan jelang musim keduanya di San Siro, Saponara menegaskan bahwa dirinya berharap dapat menunjukkan kualitasnya di bawah pelatih baru Filippo Inzaghi dengan menyebut bahwa dirinya sangat terinspirasi dengan Angel Di Maria.
Panutan saya adalah Angel Di Maria. Dia memiliki kualitas dalam menyerang, tapi dia telah menunjukkan bahwa dia bisa melakukan apa pun, ujarnya.
Saya belajar begitu banyak dan pelatih telah membantu saya setelah musim lalu yang tak bagus. Saya memiliki sedikit penampilan musim lalu, dan saya percaya bahwa saya memiliki kesempatan besar untuk memperbaiki diri. Saya punya keinginan untuk belajar dan meyakinkan pelatih, tegasnya. (gl/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
10 Klub Eropa dengan Supporter Terbaik
Editorial 20 Juli 2014, 10:30 -
Video: 'Allegri Merd*! Conte Kapten Kami'
Open Play 19 Juli 2014, 19:46 -
Bonera: Kemampuan Verbal Seedorf Tak Terlalu Bagus
Liga Italia 19 Juli 2014, 18:05 -
Allegri Adakan 'Reuni' Staf Milan di Juventus
Liga Italia 19 Juli 2014, 15:21 -
Milan Gelar Duel Pra-Musim Kontra Valencia
Liga Italia 19 Juli 2014, 02:38
LATEST UPDATE
-
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50 -
Jomplangnya Perbandingan Nilai Pasar Skuad Timnas Indonesia dan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 16:05 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 22 Maret 2025, 15:10 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 15:05 -
Timnas Argentina Mulai Terbiasa Bermain Tanpa Lionel Messi
Piala Dunia 22 Maret 2025, 14:48
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39