Santos Belum Bergerak Untuk Robinho
Editor Bolanet | 15 Juli 2012 16:00
Sudah lama Robinho dikabarkan akan hengkang dari Milan. Sebelum Silva dan Ibra dikabarkan akan pergi, Robinho sudah berkali-kali dinyatakan akan kembali ke Santos, klub yang pertama kali membesarkan namanya.
Namun Wakil Presiden Odilio Rodriguez menyangkal bahwa klubnya sedang mendekati mantan pemainnya itu. Menurut Rodriguez, Robinho saat ini bahagia di Milan.
Santos saat ini butuh pemain baru, namun sampai hari ini kami belum berbicara apa pun dengan Robinho, ucap Rodriguez kepada para wartawan.
Robinho memiliki ikatan yang sangat kuat dengan klub kami, tapi saat ini dia bekerja untuk Milan dan dia bahagia di sana. tambah sang Wakil Presiden. Kami memang menjalin pembicaraan dengan Milan, namun yang kami bahas adalah Rafael. Saat ini belum ada tawaran yang masuk.
Robinho mengawali karirnya bersama Santos. Penampilan cantik membawanya berpetualang ke Eropa bersama Real Madrid. Robinho lalu pindah ke Manchester City, Sempat dipinjamkan City ke Santos, dia akhirnya dijual ke Milan. (foti/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kolo Toure Mendekat ke Klub Turki
Liga Inggris 14 Juli 2012, 23:15 -
Sambut Arsenal dan City, Digelar Laga Futsal Antar Fans
Liga Inggris 14 Juli 2012, 17:07 -
Pemain Terbaik Dunia di Mata Aguero
Liga Inggris 14 Juli 2012, 15:05 -
Balotelli Menerjang Ombak Bersama Wanita Seksi
Bolatainment 14 Juli 2012, 12:12 -
Juve dan Milan Berebut Edin Dzeko
Liga Italia 14 Juli 2012, 11:06
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39