Sampdoria Tawari Job Pelatih ke Rafael Benitez
Editor Bolanet | 17 Juni 2012 07:05
Klub berjuluk Blucerchiati itu promosi dari Serie B setelah memenangi babak play off, hal itu sejatinya otomatis mengaktifkan klausul penambahan kontrak bagi pelatih Beppe Iachini.
Namun mereka sepertinya ingin pemandu dengan nama yang lebih besar untuk musim depan. Klub ini sebelumnya mendekati Mauricio Pochettino, namun juru racik strategi yang bercokol di klub itu dengan halus telah menolak.
Dan sekarang berdasar laporan dari Italia, hari Senin (18/6) besok mereka akan mengajak bertemu Rafael Benitez guna memaparkan rencana masa depan mereka.
Benitez saat ini masih menganggur selepas dipecat Inter Milan pada Desember 2010, setelah mantan pelatih itu hanya bertahan 6 bulan di kursi panas Giuseppe Meazza. (foti/lex)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Valencia Akan Tandingi Barca Dan Madrid'
Liga Spanyol 6 Juni 2012, 05:30 -
Benitez: Guardiola Adalah Sosok Teladan
Liga Spanyol 3 Juni 2012, 12:00 -
Reina: Harusnya Liverpool Pilih Benitez
Liga Inggris 1 Juni 2012, 19:30 -
Benitez: Di Matteo Pelatih Istimewa
Liga Champions 21 Mei 2012, 19:30 -
Pellegrino Ditunjuk Sebagai Pelatih Baru Valencia
Liga Spanyol 8 Mei 2012, 10:55
LATEST UPDATE
-
Satu Napas, Satu Tekad: Timnas Indonesia Harus Punya Semangat yang Sama
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:57 -
Garuda, Waspada! Bahrain Bertekad Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:46 -
Menajamkan Taji Garuda: Perombakan Komposisi di Lini Depan Timnas Indonesia
Tim Nasional 23 Maret 2025, 10:39 -
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39