Sampdoria dan Milan Nego Transfer Andrea Poli
Editor Bolanet | 7 Juni 2013 04:00
Sejak musim 2012-13, gelandang Italia berumur 23 tahun itu memang sering diberitakan bergabung dengan klub besar Serie A. Tengah musim, hampir saja mendapatkannya.
Bagaimanapun juga, Poli diprediksi bakal meneruskan karir profesionalnya bersama il Diavolo. Sang direktur olahraga, membenarkan keabsahan berita tersebut.
Kami tengah berada dalam negosiasi dengan Milan, guna membahas masa depan Poli, ujar Osti seperti dilansir Sportitalia.
Negosiasi ini berjalan lambat karena Milan (saat itu) tengah disibukkan isu yang meliputi pelatih mereka, namun sekarang pembicaraan telah berjalan kembali. Poli pantas bermain untuk salah satu klub terbaik di Italia, pungkasnya.[initial]
(spti/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Llorente: Higuain Akan Jadi Pembelian Hebat
Liga Italia 6 Juni 2013, 21:45 -
Arsenal dan Man City Siapkan Tawaran Untuk Pogba
Liga Italia 6 Juni 2013, 19:15 -
Juve Diklaim Sudah Deal Dengan Tevez
Liga Italia 6 Juni 2013, 15:15 -
Bonucci: Jovetic Bisa Bikin Perbedaan
Liga Italia 6 Juni 2013, 14:20 -
Agen: Inter, Juve, Milan Belum Tawar Ljajic
Liga Italia 6 Juni 2013, 05:35
LATEST UPDATE
-
Ancaman Bola Mati untuk Timnas Indonesia: Tutup Celah, Tutup Peluang Lawan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:59 -
Garuda Terluka, tapi Belum Tumbang: Target 3 Poin di Laga Berikutnya
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:52 -
Calvin Verdonk vs Dean James: Siapa Penguasa Sisi Kiri Garuda?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:42 -
Sinyal Rotasi di Bawah Mistar: Emil Audero Debut Lawan Bahrain?
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:33 -
Tiga Serangkai Bahrain: Ancaman buat Timnas Indonesia di Gelora Bung Karno
Tim Nasional 23 Maret 2025, 09:21 -
Jadwal Final Swiss Open 2025: Asa Merah Putih di Pundak Fikri/Daniel
Bulu Tangkis 23 Maret 2025, 08:58 -
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39