Sampdoria Ajak Balotelli Pulang ke Italia
Editor Bolanet | 6 Juni 2015 23:54
Tak tanggung-tanggung, petinggi Sampdoria sendiri yang datang untuk Balotelli. Seperti dilaporkan Tuttosport, Presiden Sampdoria Massimo Ferrero secara personal datang ke Inggris untuk merampungkan kesepakatan dengan Liverpool.
Namun dengan melihat besarnya gaji Balotelli, serta keinginan Liverpool untuk menutup kerugian 16 juta Pounds maka upaya Sampdoria dipastikan takkan mudah. Solusinya, Sampdoria bisa mengajukan pinjaman jangka panjang untuk bisa menggunakan jasa Balotelli.
Balotelli dibeli Liverpool dengan transfer 16 juta Pound dari AC Milan pada bursa transfer musim panas lalu. Sayangnya bandrol mahalnya tak setara dengan kontribusi Balotelli yang hanya mencetak 1 gol Premier League di sepanjang musim lalu. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ini Target Coutinho Bersama Liverpool Musim Depan
Liga Inggris 5 Juni 2015, 18:02 -
Pecahkan Mitos, Sterling Siap Gabung MU
Liga Inggris 5 Juni 2015, 16:45 -
Sheva: Aksi Dudek 10 Tahun Silam Masih Sulit Dipercaya
Bola Dunia Lainnya 5 Juni 2015, 02:32 -
Phil Thompson Minta Rodgers Mainkan Milner Di Tengah
Liga Inggris 5 Juni 2015, 01:43 -
United Siapkan 25 Juta Untuk Sterling
Liga Inggris 5 Juni 2015, 01:19
LATEST UPDATE
-
Lupakan Australia, Timnas Indonesia Fokus Hadapi Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 19:57 -
Bintang Muda RB Leipzig Ini Masuk Daftar Belanja Manchester United
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:58 -
Syukurlah Fans MU! Cedera Ayden Heaven Tidak Parah dan Segera Latihan Lagi!
Liga Inggris 22 Maret 2025, 17:50
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39