Sami Khedira Absen Saat Juve Lawan Cagliari
Editor Bolanet | 20 September 2016 22:23
Akan absennya Khedira dikonfirmasi langsung oleh pelatih Massimiliano Allegri. Menurutnya, Khedira sudah bermain terlalu banyak dan sudah waktunya untuk mendapatkan rotasi dan beristirahat.
Khedira sudah bermain di tujuh [data menunjukkan enam] pertandingan beruntun sejak menit awal pada musim ini. Dia akan beristirahat, ungkap Allegri di hadapan para media dikutip dari Soccerway.
Allegri juga mengaku tak begitu dipusingkan dengan keputusan mengistirahatkan Khedira. Pasalnya, ia mengaku masih punya banyak pemain lain yang bisa menggantikan posisi Khedira. Dengan kualitas yang tidak kalah bagusnya.
Saya akan mendapatkan penggantinya setelah melihat sesi latihan hari ini. Saya masih memiliki pilihan empat gelandang, kecuali Khedira, tegasnya.
Dari skuat yang ada, beberapa nama yang potensial untuk menggantikan peran Khedira antara lain: Stefano Sturaro, Hernanes dan Mario Lemina. [initial]
Baca Ini Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bahagianya Moratti Kala Inter Sukses Pecundangi Juventus
Liga Italia 19 September 2016, 20:01 -
Bawa Inter Jegal Juve, De Boer Dipuji Moratti
Liga Italia 19 September 2016, 19:25 -
Ini Alasan Allegri Cadangkan Higuain Lawan Inter
Liga Italia 19 September 2016, 18:35 -
Candreva: Inter Mainkan Laga Sempurna Lawan Juventus
Liga Italia 19 September 2016, 16:15 -
Melo: Inter Harus Selalu Main Seperti Lawan Juventus
Liga Italia 19 September 2016, 16:00
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39