Sacchi: Perburuan Scudetto Belum Berakhir
Editor Bolanet | 6 Januari 2014 16:38
Keunggulan delapan poin didapat pasukan Antonio Conte usai memukul sang runner-up sementara AS Roma 3-0 pada giornata 18 di Turin, Senin (06/1).
Liga belum selesai, kata Sacchi kepada Mediaset.
Para pemain Juventus pasti paham hal itu dengan sangat baik, imbuh mantan pelatih Parma, AC Milan, Atletico Madrid dan timnas Italia tersebut.
Sacchi, yang pernah menjabat Director of Football Real Madrid 2004/05, juga menyampaikan pandangannya tentang grande partita di Juventus Stadium itu.
Laga yang cukup aneh. Semua mengira Juventus akan bermain agresif, tapi justru Roma lah yang mendominasi di 15 menit awal, ujar Sacchi.
Juventus memang kuat dan Conte pelatih yang hebat. Conte tahu Roma punya serangan balik berbahaya, jadi dia menyuruh timnya bermain sangat dalam. Setelah gol pembuka Arturo Vidal, Roma pun tak sanggup memberi ancaman meski menang penguasaan bola, pungkasnya.
Saat ini, Juventus memiliki 49 poin di tangga teratas, sedangkan Roma punya 41 dan rawan didekati (36), yang masih akan bermain melawan Sampdoria malam ini. [initial]
Seputar Serie A Italia:
- EDITORIAL: Kaka dan Memori Indah Milan Tujuh Tahun Silam
- Peringkat Klub Serie A 2013/14 Dari Akurasi Tembakan
- 5 Transfer Terbaik Serie A 2013/14
- 10 Pertandingan Terbaik 2013
- ANALISIS: Juventus 3-0 AS Roma, Anti Klimaks Giallorossi
- Juventus Tawar Juan Mata
- Empat Klub Elit Inggris Incar Cambiasso
- Duo Portugal Incar Kiper Muda Milan
- 9 Juta, Napoli Yang Bakal Dapatkan Nainggolan
- Giuseppe Rossi Cedera Lutut Lagi
- Cederai Rossi, Bek Livorno 'Diserang' di Ruang Ganti
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Demi Laga Lawan Juve, Benatia Rela 'Berkorban'
Liga Italia 5 Januari 2014, 23:01 -
Sacchi: Kesalahan Bila Pogba Tinggalkan Juventus
Liga Italia 5 Januari 2014, 21:55 -
Arrigo Sacchi Sebut Juventus dan Roma Tim Terbaik Italia
Liga Inggris 5 Januari 2014, 19:43 -
Giaccherini Sudah Bisa Move On Dari Juve
Liga Inggris 5 Januari 2014, 15:11 -
Garcia: Laga Lawan Juventus Bukan Penentu Scudetto
Liga Italia 5 Januari 2014, 14:37
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39