Rudi Garcia Inginkan Gelandang Muda Spanyol di Roma
Editor Bolanet | 27 Juni 2013 12:20
Media Italia Corriere dello Sport melansir kabar yang menyebut Giallorossi sedang bernegosiasi dengan kubu Los Colchoneros untuk membuka kemungkinan memboyong pemain 21 tahun itu ke Italia. Kubu Atletico sendiri disebut tak akan melepas berlian mudanya itu kurang dari 12 juta euro.
Nama Koke mencuri perhatian setelah menjadi bagian penting di tim Los Rojiblancos dalam dua musim terakhir ketika memenangi Liga Europa dan Copa del Rey. Pemain bernama lengkap Jorge Resurreccion Merodio itu memiliki kelebihan bisa bermain di beberapa posisi.
Koke menjadi bagian tim U-21 yang memenangi kejuaraan Euro U-21 di Israel beberapa waktu lalu. [initial] (cds/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Valdes Masuk Daftar Incaran Roma
Liga Italia 26 Juni 2013, 00:47 -
Pjanic: Madrid Klub Idola, Tapi Gabung Barca Juga Tak Masalah
Liga Spanyol 25 Juni 2013, 16:45 -
Ngebet Marquinhos, Barca Tawarkan Alexis ke Roma
Liga Spanyol 25 Juni 2013, 13:20 -
Roma dan QPR Diskusikan Kepindahan Julio Cesar
Liga Eropa UEFA 24 Juni 2013, 12:20 -
Roma Permanenkan Status Destro
Liga Italia 23 Juni 2013, 05:00
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39