Roma Siap Usung Pogba ke Olimpico
Editor Bolanet | 9 September 2014 15:51
- AS Roma dilaporkan tengah menimbang opsi untuk mengusung Pogba ke Stadio Olimpico saat bursa transfer dibuka kembali Januari mendatang.
Namun bukan Paul Pogba yang masuk incaran Giallorossi, melainkan Florentin Pogba - bek Saint Etienne yang tak lain kakak sang gelandang . Menurut Gazzetta dello Sport, direktur Roma, Walter Sabatini sudah menggali potensi transfer itu beberapa bulan terakhir.
Roma akhirnya memang berubah pikiran dan memilih mendatangkan Mapou Yanga-Mbiwa dengan status pinjaman dari musim panas ini. Namun itu diyakini tak membunuh minat mereka pada Pogba dengan Sabatini siap memperbarui negosiasi Januari nanti.
Tak seperti adiknya, Florentin Pogba lebih memilih membela timnas Guinea ketimbang Prancis. Dan andai transfernya terwujud, ia bakal jadi pemain ketiga dari klan Pogba yang merumput di Italia setelah sebelumnya sang adik, Mathias Pogba bergabung dari Crewe Alexandra. [initial]
(tri/row)
Namun bukan Paul Pogba yang masuk incaran Giallorossi, melainkan Florentin Pogba - bek Saint Etienne yang tak lain kakak sang gelandang . Menurut Gazzetta dello Sport, direktur Roma, Walter Sabatini sudah menggali potensi transfer itu beberapa bulan terakhir.
Roma akhirnya memang berubah pikiran dan memilih mendatangkan Mapou Yanga-Mbiwa dengan status pinjaman dari musim panas ini. Namun itu diyakini tak membunuh minat mereka pada Pogba dengan Sabatini siap memperbarui negosiasi Januari nanti.
Tak seperti adiknya, Florentin Pogba lebih memilih membela timnas Guinea ketimbang Prancis. Dan andai transfernya terwujud, ia bakal jadi pemain ketiga dari klan Pogba yang merumput di Italia setelah sebelumnya sang adik, Mathias Pogba bergabung dari Crewe Alexandra. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rudi Garcia Favoritkan Juve Raih Scudetto
Liga Italia 8 September 2014, 22:51 -
Roma Akui Tertarik Pada Rabiot
Liga Italia 8 September 2014, 17:56 -
Benatia: Madrid & Barca Juga Inginkan Saya
Liga Eropa Lain 8 September 2014, 16:01 -
PSG Kalahkan United di Perburuan Strootman?
Liga Eropa Lain 8 September 2014, 13:56 -
Januari, Rabiot Tinggalkan PSG
Liga Eropa Lain 7 September 2014, 10:37
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39