Roma Diklaim Sedikit Lagi Datangkan 'Dybala Turki'
Afdholud Dzikry | 12 Juli 2017 11:25
Bola.net - - AS Roma tengah dalam negosiasi untuk mendatangkan permata Turki, Cengiz Under. Kesepakatan diklaim mendekati angka 13 juta euro.
Menurut laporan dari Sky Sport Italia, Giallorossi sangat dekat untuk mencapai kesepakatan dengan gelandang yang minggu depan akan berusia 20 tahun itu. Mereka harus mengeluarkan biaya 13 juta euro untuk talenta milik Medipol Basekeshir itu.
Saya bisa mengkonfirmasi ketertarikan Roma pada Cengiz Under, tapi saat ini kesepakatan belum selesai, ungkap sang agen, Omer Uzun kepada Corrieregiallorosso.com.
Meskipun demikian, laporan terakhir menunjukkan bahwa dia telah menyetujui persyaratan pribadi dan akan melakukan tes medis pada hari Jumat waktu setempat.
Kontrak pemain yang dijuluki 'Dybala Turki' ini disebut akan berdurasi lima tahun dengan gaji 1,5 juta euro per musim.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Di Francesco Harap Totti Kembali ke Roma
Liga Italia 11 Juli 2017, 13:00 -
Di Francesco Ingin Lima Pemain, Pertahankan Nainggolan
Liga Italia 11 Juli 2017, 12:50 -
Koeman Inginkan Dzeko Sebagai Ganti Lukaku
Liga Inggris 11 Juli 2017, 12:44 -
Inter Siapkan 60 Juta Euro untuk Nainggolan
Liga Italia 11 Juli 2017, 12:00 -
United Ogah Pinjamkan Martial ke Roma
Liga Inggris 11 Juli 2017, 10:50
LATEST UPDATE
-
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02 -
Menepis Anggapan Remeh Liverpool 'Hanya' Mungkin Juara Premier League
Liga Inggris 23 Maret 2025, 02:45 -
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39