Roma Akui Tak Bisa Tolak Tawaran Alisson
Yaumil Azis | 27 Juli 2018 09:26
Bola.net - - Tawaran besar yang datang Liverpool untuk mendapatkan Alisson Becker beberapa waktu lalu memang terlalu menggiurkan untuk ditolak. Hal tersebut diakui langsung oleh sang presiden AS Roma, James Palotta.
Alisson baru-baru ini diperkenalkan sebagai punggawa terbaru The Reds untuk kompetisi di musim 2017/2018. Liverpool pun harus merogoh kocek yang cukup besar, yakni 72,5 juta euro, untuk membawanya ke Merseyside.
Dengan demikian, pemain asal Brasil tersebut mendapatkan predikat sebagai kiper termahal di sepanjang sejarah. Memecahkan rekor sebelumnya yang dipegang oleh Buffon saat dirinya pindah Juventus pada tahun 2001 silam.
Sulit Tolak Tawaran Liverpool
Anda tahu, 70 juta euro itu banyak. Saya pikir kami mendapatkan kiper yang benar-benar bagus dalam diri Olsen. Saya pikir dia dianggap remeh, ujar Palotta kepada SiriusXM FC.
Monchi pun dulunya adalah penjaga gawang, jadi anda berpikir setidaknya dia yang punya ide untuk membawa talenta di posisi itu, lanjutnya.
Bisa Digunakan untuk Beli Pemain Lain
Jadi dari keputusan untuk Alisson, kami menemukan kiper lain yang sekiranya akan menjadi sangat, sangat bagus, tambahnya.
Tetapi uang itu juga memberi kami kemampuan untuk melihat beberapa posisi dan pemain lain, contohnya Malcom, yang bisa kami bawa, pungkasnya.
Seperti yang diketahui, Malcom nyaris saja menjadi pemain baru Giallorossi untuk musim depan. Di detik-detik akhir kedatangannya, Barcelona masuk ke dalam transaksi dan menggagalkan proses kepindahan Malcom ke Stadio Olimpico.
Saksikan Juga Video Ini
[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan AS Roma vs Tottenham Hotspur: Skor 1-4
Bola Dunia Lainnya 26 Juli 2018, 11:00 -
'Roma Tak Bisa Tuntut Barcelona karena Malcom'
Liga Italia 26 Juli 2018, 09:36 -
Malcom, Talenta Brasil Yang Direbut Barcelona di Depan Hidung Roma
Editorial 25 Juli 2018, 15:53 -
Ditikung Barca, Roma Ancam Seret ke Pengadilan
Liga Champions 25 Juli 2018, 15:14 -
Datangkan Ronaldo, Juventus Jadi Klub Paling Boros di Bursa Transfer
Liga Italia 25 Juli 2018, 10:48
LATEST UPDATE
-
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52 -
Man of the Match Denmark vs Portugal: Diogo Costa
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:41 -
Man of the Match Kroasia vs Prancis: Ivan Perisic
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:32 -
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40