Ranocchia Mengaku Dikontak Juventus
Editor Bolanet | 19 Juli 2014 02:03
Sepanjang musim kompetisi 2013-14 lalu nama Ranocchia memang kerap dikaitkan dengan jawara Serie A tersebut. Pemain berusia 26 tahun tersebut memilih bertahan karena di musim depan diberi peran baru sebagai kapten Nerazzuri.
Terkait dengan Juve, saya ulangi sendiri, memang ada kontak. Tapi keinginan saya selalu membawa Inter kembali berjaya, ucap Ranocchia kepada Sportitalia.
Ranocchia pun enggan berkomentar banyak soal mundurnya Antonio Conte dari kursi pelatih Juventus. Menurutnya itu urusan dalam negeri kubu Bianconeri sendiri.
Conte? Dia dulu di Juventus, tapi itu urusan mereka sendiri, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liga Italia 18 Juli 2014, 23:01
-
Juve Resmi Lepas Quagliarella ke Torino
Liga Italia 18 Juli 2014, 19:55 -
Tanpa Conte, Benitez Tetap Anggap Juve Terkuat
Liga Italia 18 Juli 2014, 19:28 -
Legenda Juve: Penunjukan Allegri Memecah Belah Fans
Liga Italia 18 Juli 2014, 16:24 -
Coba Dekati Pirlo, Galatasaray Diusir Juve
Liga Italia 18 Juli 2014, 14:42
LATEST UPDATE
-
Prediksi Jerman vs Italia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:17 -
Prediksi Portugal vs Denmark 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:15 -
Prediksi Prancis vs Kroasia 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:13 -
Prediksi Spanyol vs Belanda 24 Maret 2025
Piala Eropa 23 Maret 2025, 08:11 -
Timnas Inggris Terlalu Bergantung pada Jude Bellingham?!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 08:00 -
Jordan Henderson dan Perjalanan 700 Kilometer untuk Tonton Final Euro 2024
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:45 -
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39