Raiola Temui Juventus untuk Donnarumma?
Rero Rivaldi | 16 Juni 2017 09:10
Bola.net - - Agen Gianluigi Donnarumma, Mino Raiola, dikabarkan sempat bertemu dengan sebelum akhirnya menolak perpanjangan kontrak yang ditawarkan .
Hari ini, CEO Rossoneri, Marco Fassone, dengan cepat menggelar konferensi pers untuk mengumumkan bahwa Donnarumma sudah memastikan bahwa ia tidak akan mengikat kontrak baru.
Kontraknya yang sekarang akan habis di Juni 2018, jadi sang kiper bisa hengkang secara gratis tahun depan atau dijual di musim panas ini.
Menurut Sporitalia, Raiola sempat bertemu dengan direktur Juventus, Giuseppe Marotta dan Fabio Paratici di Milan, beberapa jam sebelum memberitahu keputusannya soal Gigio pada manajemen Diavolo.
Hal ini lantas memancing spekulasi yang mengatakan bahwa Donnarumma bakal disiapkan untuk menjadi penerus Gianluigi Buffon ketika ia pensiun di Juventus pada 2018.
Real Madrid dan PSG konon juga tertarik pada pemain 18 tahun tersebut.
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Update Terbaru Pergerakan Transfer Juventus
Liga Italia 15 Juni 2017, 19:55 -
Ini Sebab Juventus Melempem di Babak Kedua Lawan Madrid
Liga Champions 15 Juni 2017, 19:27 -
Allegri Pesimis Verratti Akan Hijrah ke Juve
Liga Italia 15 Juni 2017, 18:59 -
Juve Segera Raih Kesepakatan Dengan Bayern Soal Costa
Liga Italia 15 Juni 2017, 18:37 -
Allegri Nostalgia Perjalanan Juventus Musim Lalu
Liga Italia 15 Juni 2017, 15:25
LATEST UPDATE
-
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27 -
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39