Putuskan Masa Depan di Juve, Pogba Pilih Jalur Meja Hijau
Editor Bolanet | 30 Juli 2015 09:16
Menurut laporan yang diturunkan oleh France Football, Pogba memiliki detail khusus di dalam kontraknya yang berlaku di Turin saat ini. Hal itu diklaim membuat sang gelandang sulit menentukan masa depannya pasca hengkang dari Bianconeri.
Disebutkan bahwa meski saat ini Pogba berada di bawah naungan agen pemain Mino Raiola, hak atas pencitraan dirinya masih dipegang oleh sebuah perusahaan Luksemburg bernama Oualid Tanzefti.
France Football mengatakan bahwa Pogba berencana menempuh jalur pengadilan untuk mendapatkan kembali hak atas pencitraan dirinya secara penuh, yang diperkirakan bernilai tak kurang dari 15 juta euro.
Andai hal tersebut bisa terwujud, maka Pogba akan dengan bebas menentukan klub mana yang ingin ia bela usai memutuskan mengakhiri karirnya dari sang juara Italia di masa yang akan datang. [initial]
(ff/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juve Siapkan 12 Juta Euro Untuk Alex Sandro
Liga Italia 29 Juli 2015, 18:02 -
'Ibrahimovic Akan Bantu Milan Bersaing di Serie A
Liga Italia 29 Juli 2015, 16:47 -
Setelah Porto, Kini Lamela Dihubungkan Dengan Juventus
Liga Italia 29 Juli 2015, 15:55 -
Liga Inggris 29 Juli 2015, 15:46
-
Juventus Bawa 25 Pemain ke Polandia
Liga Inggris 29 Juli 2015, 11:17
LATEST UPDATE
-
Franck Ribery Masih Merasa Ballon d'Or 2013 Miliknya
Liga Champions 23 Maret 2025, 05:32 -
Cristiano Ronaldo Tak Masalah Rasmus Hojlund Tiru Selebrasinya
Piala Eropa 23 Maret 2025, 05:02 -
Barcelona Pernah Tolak Rekrut Julian Alvarez Seharga 22 Juta Euro
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 04:32 -
Rashford dan Foden Tak Punya Banyak Kesempatan Lagi di Timnas Inggris
Piala Eropa 23 Maret 2025, 04:15 -
Timnas Inggris Ingin Tampil dengan Gaya Premier League? Jangan Naif, Tuchel!
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:45 -
Barcelona Pertimbangkan Ademola Lookman sebagai Alternatif di Lini Serang
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 03:32 -
Tuchel Evaluasi Kemenangan Pertamanya: Inggris Butuh Peningkatan
Piala Dunia 23 Maret 2025, 03:15 -
Juventus Siap Pecat Thiago Motta, Igor Tudor Jadi Kandidat Utama Penggantinya
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:03 -
Inter Milan Bidik Arda Guler Jika Gagal Gaet Nico Paz
Liga Italia 23 Maret 2025, 03:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39