PSG Pertimbangkan Bajak Bacca dari Milan
Editor Bolanet | 23 September 2016 23:57
Penyerang asal Kolombia tersebut pernah mempertimbangkan meninggalkan Milan pada bursa transfer musim panas lalu. Meskipun West Ham tertarik padanya, Bacca akhirnya memutuskan bertahan di San Siro.
Di awal musim ini, penyerang 30 tahun tersebut tampil mengesankan. Dari lima penampilan di Serie A, Bacca telah mengumpulkan lima gol.
Menurut laporan Tuttosport, PSG sudah tertarik dengan pemain asal Kolombia tersebut pada musim panas ini. Karena tak punya jatah pemain non-Eropa, PSG dikatakan akan berupaya membelinya musim panas tahun depan.
Apakah Milan akan melepas Bacca belum bisa dipastikan. Pasalnya, Milan akan menyelesaikan proses alih kepemilikan klub pada investor baru yang diduga baru tuntas pada akhir tahun ini.
Bacca sendiri mengaku ingin bermain di klub yang tampil di Liga Champions. Oleh karena itu, keputusan pemain akan dipengaruhi oleh performa Milan di akhir musim ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bayern Munchen Menyerah Kejar Verratti
Liga Eropa Lain 22 September 2016, 21:44 -
Ancelotti Tak Akan Jual Lewandowski
Liga Eropa Lain 22 September 2016, 21:23 -
Liga Eropa Lain 22 September 2016, 14:53
-
Start Balotelli Lebih Tajam Daripada Ibrahimovic
Liga Eropa Lain 22 September 2016, 12:46 -
Conte Sempat Halangi Costa Pindah ke PSG
Liga Inggris 22 September 2016, 11:04
LATEST UPDATE
-
Italia Ukir Rekor Buruk Usai Kalah dari Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:22 -
Italia Kesulitan Hadapi Bola Udara Jerman
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:04 -
Man of the Match Italia vs Jerman: Joshua Kimmich
Piala Eropa 21 Maret 2025, 06:01 -
Man of the Match Belanda vs Spanyol: Jeremie Frimpong
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:55 -
Calafiori Cedera, Italia dan Arsenal Dibayangi Kekhawatiran
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:52 -
Man of the Match Denmark vs Portugal: Diogo Costa
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:41 -
Man of the Match Kroasia vs Prancis: Ivan Perisic
Piala Eropa 21 Maret 2025, 05:32 -
Link Live Streaming Peru vs Bolivia - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 05:30
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40