Preview: Torino vs Inter, Tebus Kesalahan
Editor Bolanet | 16 September 2012 12:00
Inter akan mendapatkan tambahan kekuatan di posisi penjaga gawang. Samir Handanovic diyakini akan melakoni laga debut pada laga di Stadion Olimpico Turin ini. Kiper Slovenia telah pulih setelah melakukan operasi cedera lutut pada musim panas lalu.
Perubahan komposisi lini belakang kemungkinan akan terjadi. Walter Samuel tampaknya akan dipercaya Andrea Stramaccioni untuk menempati posisi yang ditempati Matias Silvestre. Ia akan ditemani Javier Zanetti, Andrea Ranocchia dan Yuto Nagatomo.
Di lini tengah, Freddy Guarin dan Walter Gargano akan tetap menjadi andalan. Keduanya akan menemani Esteban Cambiasso sebagai penyeimbang tim.
Sementara untuk lini depan, duet Antonio Cassano dan Diego Milito tetap menjadi andalan dan akan ditopang Wesley Sneijder sebagai trequartista.
Kubu Torino tak ingin ketinggalan, the winning team saat mengalahkan Pescara 3-0 akan tetap menjadi andalan tuan rumah.
Jean-Francois Gillet akan tetap menjadi andalan di posisi kiper. Empat bek akan ditempati Matteo Darmain, Kamil Glik, Angelo Ogbonna dan Salvatore Masiello.
Sementara Matteo Brighi dan Alessandro Gazzi memiliki tugas penting di lini tengah. Dan duet Rolando Bianchi dan Alessandro Sgrigna akan menjadi andalan untuk mendobrak pertahanan Inter.
PERKIRAAN PEMAIN KEDUA TIM
: Gillet, Darmian, Glik, Ogbonna, Masiello, Brighi, Gazzi, Stevanovic, Bianchi, Sgrigna, Vives
Inter Milan: Handanovic, Zanetti, Samuel, Ranocchia, Nagatomo, Guarin, Cambiasso, Gargano, Sneijder, Milito, Cassano (gl/dzi)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Preview: Indonesia vs Singapura, Demi Gengsi
Tim Nasional 15 Juli 2012, 12:00 -
ISL Preview: PSPS vs Sriwijaya FC, Saling Jaga Gengsi
Bola Indonesia 28 Juni 2012, 14:46 -
ISL Preview: Deltras vs Persipura, Saatnya Akhiri Kutukan
Bola Indonesia 23 Mei 2012, 08:00 -
Preview: Persebaya vs Negeri Sembilan, Adu Gengsi di Derby Melayu
Bola Indonesia 19 Mei 2012, 05:05 -
Laga Hidup Mati Demi Empat Tiket Sisa ke Polandia dan Ukraina
Editorial 15 November 2011, 17:11
LATEST UPDATE
-
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35 -
Timnas Indonesia Menang, Mudik Tenang
Tim Nasional 25 Maret 2025, 19:22 -
Usai Joao Felix, AC Milan Kepincut Pemain Chelsea Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:20 -
Bukan Guimaraes, Barcelona akan Coba Angkut Gelandang Newcastle Ini
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 19:12 -
Tepis Isu Bakal Cabut, Federico Chiesa Dipastikan Bakal Tetap di Liverpool
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:50 -
Kondisi Kian Membaik, Comenback Luke Shaw di MU Sudah di Depan Mata
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10