Preview: Juventus vs Napoli, Aroma Balas Dendam
Editor Bolanet | 20 Oktober 2012 09:30
Kekalahan 4-2 dari Juventus di ajang Super Coppa Italia dan dikeluarkannya dua pemain serta pelatih, membuat Napoli geram kepada Juventus. Laga ini akan menjadi ajang 'balas dendam' bagi Partenopei. Dengan membawa hasil tujuh pertandingan tak terkalahkan di Liga , Napoli berhasrat untuk melanjutkan tren positif di Juventus Arena.
Sedangkan Bianconeri ingin terus menjaga rekor tak terkalahkan di 47 laga Serie A, namun kiper sekaligus kapten La Vechia Signora, Gianluigi Buffon dikabarkan tidak bisa tampil saat menghadapi Napoli. Buffon mengalami cedera ketika membela Gli Azzurri pada lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2014 saat melawan .
Advanced-forward Montenegro, Mirko Vucinic juga dipastikan absen untuk laga nanti malam (20/10). Tapi Juventus bisa bernafas sedikit lega karena Claudio Marchisio dipastikan akan tampil melawan Napoli.
Dua pemain yang terkena kartu merah saat Super Coppa, Goran Pandev dan Juan Zuniga dipastikan akan turun saat melawan Juve, mereka berkoar untuk membuat publik Juventus Arena terdiam. Namun, semua mata tertuju pada striker Edinson Cavani yang performanya sangat menakutkan di musim ini.
Juventus (3-5-2): Storari (K); Bonucci, Barzagli, Chiellini; Lichsteiner, Vidal, Pirlo, Marchisio, Asamoah; Giovinco, Matri.
Napoli (3-4-1-2): De Sanctis (K); Campagnaro, Cannavaro, Gamberini; Maggio, Inler, Behrami, Zuniga; Hamsik; Pandev, Cavani.[initial]
Liga Italia - Wasit Juve-Napoli 'Membahayakan' (gl/rdt)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
PSG Siapkan £80 Juta Untuk Ribery?
Liga Eropa Lain 19 Oktober 2012, 23:45 -
Marchisio: Juventus Yang Terbaik di Italia
Liga Italia 19 Oktober 2012, 22:21 -
Juventus Naikkan Tawaran Bagi Llorente
Liga Italia 19 Oktober 2012, 17:23 -
Cannavaro: Cuma Napoli Bisa Bendung Juve
Liga Italia 19 Oktober 2012, 16:20 -
Ancelotti Peringatkan Juve Akan Ancaman Cavani
Liga Italia 19 Oktober 2012, 14:50
LATEST UPDATE
-
Sudah Ketok Palu! Victor Osimhen Jadi Buruan Utama MU di Musim Panas 2025
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:56 -
Xavi Simons ke MU? Kok Kayaknya Sulit Ya!
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:35 -
Timnas Indonesia Menang, Mudik Tenang
Tim Nasional 25 Maret 2025, 19:22 -
Usai Joao Felix, AC Milan Kepincut Pemain Chelsea Ini?
Liga Inggris 25 Maret 2025, 19:20 -
Bukan Guimaraes, Barcelona akan Coba Angkut Gelandang Newcastle Ini
Liga Spanyol 25 Maret 2025, 19:12 -
Tepis Isu Bakal Cabut, Federico Chiesa Dipastikan Bakal Tetap di Liverpool
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:50 -
Kondisi Kian Membaik, Comenback Luke Shaw di MU Sudah di Depan Mata
Liga Inggris 25 Maret 2025, 18:39
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Terbaik Dunia 2015 Versi Yaya Toure
Editorial 25 Maret 2025, 12:29 -
5 Pemain yang Bisa Jadi Penerus Ronaldo di Timnas Portugal
Editorial 25 Maret 2025, 11:53 -
Di Mana Mereka Sekarang? 3 Pemain MU Paling Underrated Era Sir Alex Ferguson
Editorial 24 Maret 2025, 12:37 -
5 Eks Pemain Premier League yang Bisa Diboyong Arsenal
Editorial 24 Maret 2025, 12:10