Prandelli Minta Balotelli Tenang Sikapi Rasisme
Editor Bolanet | 14 Mei 2013 14:00
- Pelatih timnas , Cesare Prandelli meminta bomber AC Milan, Mario Balotelli tetap tenang dalam menyikapi persoalan rasial, yang kerap menghampirinya di pertandingan.
Hampir di sepanjang kariernya, Balotelli memang dikenal sebagai sosok yang menyenangkan, sekaligus kontroversial. Namun temperamen yang dimilikinya justru seringkali menjadi sasaran ejekan fans lawan di lapangan.
Yang terbaru, ejekan bernada rasis dilontarkan pada striker 22 tahun tersebut, oleh sekelompok pendukung klub AS Roma. Terkait hal itu, Balotelli mendapat dukungan dari pelatihnya di skuad Gli Azzurri.
Saya yakin petinggi Milan dan juga Massimiliano Allegri telah berbicara dengan Balotelli terkait hal ini. Ia harus fokus pada permainannya, tutur Prandelli.
Ia tak seharusnya kehilangan atensi dan konsentrasi, karena seringkali hal-hal itu digunakan untuk menghilangkan kesabaran pemain hebat. [initial] (tts/atg)
Hampir di sepanjang kariernya, Balotelli memang dikenal sebagai sosok yang menyenangkan, sekaligus kontroversial. Namun temperamen yang dimilikinya justru seringkali menjadi sasaran ejekan fans lawan di lapangan.
Yang terbaru, ejekan bernada rasis dilontarkan pada striker 22 tahun tersebut, oleh sekelompok pendukung klub AS Roma. Terkait hal itu, Balotelli mendapat dukungan dari pelatihnya di skuad Gli Azzurri.
Saya yakin petinggi Milan dan juga Massimiliano Allegri telah berbicara dengan Balotelli terkait hal ini. Ia harus fokus pada permainannya, tutur Prandelli.
Ia tak seharusnya kehilangan atensi dan konsentrasi, karena seringkali hal-hal itu digunakan untuk menghilangkan kesabaran pemain hebat. [initial] (tts/atg)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ibrahimovic Jadi Journeyman Tersukses
Liga Champions 13 Mei 2013, 20:07 -
Hamsik: Gabung Milan Ibarat Sebuah Kesalahan
Liga Italia 13 Mei 2013, 14:40 -
Balotelli Dapat Perlakuan Rasis Dari Fans Roma
Liga Italia 13 Mei 2013, 13:06 -
Allegri: Rasisme Jadi Penyebab Sepakbola Italia Mundur
Liga Italia 13 Mei 2013, 10:20 -
Allegri Sayangkan Kartu Merah Muntari
Liga Italia 13 Mei 2013, 05:49
LATEST UPDATE
-
Jadwal Lengkap BRI Liga 1 2024/2025
Bola Indonesia 22 Maret 2025, 07:53 -
Timnas Bahrain Sudah Tiba di Jakarta, Siap Tempur Hadapi Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 06:27
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39