Pogba: Juve Bisa Menang Tanpa Conte
Editor Bolanet | 28 Agustus 2014 07:42
Fans Bianconeri dibuat terkejut usai Conte secara mendadak memutuskan untuk mundur dari jabatannya sebagai pelatih klub Turin di bulan Juli, usai membawa tim meraih gelar juara Serie A tiga kali secara beruntun.
Kami lebih banyak mengetahui tentang dirinya sekarang dan semua orang punya hubungan yang bagus dengan dirinya. Ia memang berbeda dari pelatih yang lain, namun itu wajar. Bagi saya, ini pertama kali saya mengalami perubahan pelatih, namun kami merasa nyaman dengan dirinya, tutur Pogba pada reporter.
Memang benar Conte punya gaya yang berbeda, namun itu bukan berarti kami tidak bisa menang (bersama Allegri). Kami tahu kami bisa melakukannya jika kami terus berkonsentrasi, sama halnya seperti Juve di tiga musim terakhir, pungkasnya.
Juve belum lama ini kalah atas Sassuolo dan AC Milan di pertandingan pra-musim bertajuk Trofeo TIM. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Juve Tolak Lego Vidal ke United
Liga Italia 27 Agustus 2014, 23:37 -
Pogba Merasa Nyaman Dilatih Allegri
Liga Italia 27 Agustus 2014, 22:33 -
Romulo Waspada Juve Dihadang Parkir Bus di Laga Pembuka
Liga Italia 27 Agustus 2014, 15:39 -
Liga Italia 27 Agustus 2014, 15:35
-
Vidal Capai Kata Sepakat dengan United
Liga Inggris 27 Agustus 2014, 14:40
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39