Podolski Tak Mau Tanggapi Pertikaian Osvaldo dan Icardi
Editor Bolanet | 9 Januari 2015 18:51
Osvaldo dan Icardi nyaris terlibat pertikaian di atas lapangan saat bermain imbang 1-1 di markas . Penyebabnya Osvaldo kesal karena Icardi tak memberikan umpan padanya. Padahal, Osvaldo merasa memiliki ruang cukup bebas untuk mencetak gol.
Hal-hal semacam itu dapat terjadi di lapangan dan media sangat harus memahami hal tersebut. Itu tanggung jawab pelatih untuk menentukan bagaimana menangani situasi tersebut, tutur Podolski di situs resmi klub.
Tugas saya adalah cukup melakukan yang terbaik di lapangan. Kami tampil luar biasa di Turin dan itu yang penting.
Atas sikapnya itu, kabarnya Osvaldo mendapat hukuman dari pelatih Roberto Mancini. Sudah dua hari ini mantan pemain AS Roma itu tertangkap kamera berlatih sendirian di Appiano Gentile.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Giovinco Tak Akan Tinggalkan Juventus di Januari
Liga Italia 8 Januari 2015, 19:45 -
Podolski Girang Berhadapan Dengan Buffon
Liga Inggris 8 Januari 2015, 18:32 -
Bertikai Dengan Fiorentina, Neto Dilirik Juve
Liga Italia 8 Januari 2015, 14:39 -
Galatasaray Yakin Sneijder Tak Ke Juve
Liga Italia 8 Januari 2015, 14:28 -
Liga Italia 8 Januari 2015, 13:55
LATEST UPDATE
-
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02 -
Hadapi Bahrain, Rizky Ridho Disebut Cocok Kembali Berduet dengan Jay Idzes
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:55 -
Rekor Pertemuan Timnas Indonesia vs Bahrain: Saatnya Garuda Bangkit!
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:34 -
Belajar dari Kekalahan, Ini Solusi Pertahanan Timnas Indonesia vs Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:19 -
3 Pemain Bahrain yang Bisa Jadi Mimpi Buruk Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 22:06 -
Pujian Setinggi Langit Bos Inggris untuk Myles Lewis-Skelly
Piala Dunia 22 Maret 2025, 21:16 -
Cedera Tidak Parah, Alisson Becker Siap Perkuat Liverpool Setelah Jeda
Liga Inggris 22 Maret 2025, 21:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39