Pjaca: Juventus Memang Pilihan Pertama Saya
Editor Bolanet | 2 Agustus 2016 04:32
Juve harus bersaing ketat dengan AC Milan. Lantaran agen Pjaca memiliki kedekatan personal dengan Galliani, Milan sempat diprioritaskan. Namun kemudian Milan mengalami kesulitan keuangan dan Pjaca pun bergabung dengan Juve.
Saya hanya memikirkan Juve, klub pilihan pertama saya. Memang ada beberapa opsi, tapi saya yang memaksa untuk bergabung ke Juventus. Klub ini adalah yang terbaik. Tim yang memenangkan banyak trofi dan langganan Liga Champions, terang Pjaca seperti dilansir Football Italia.
Pjaca pun merasa sudah siap bersaing di lini depan Juve. Ia sudah berbicara dengan beberapa orang di Juve dan siap mengambil tantangan itu.
Saya mendapat tantangan besar, tapi saya sudah siap. Saya yakin akan berkembang di Juve dan meraih trofi. Saya belum bicara dengan Allegri, tapi sudah bicara dengan Mandzukic. Dia mengatakan banyak hal baik soal klub dan kota Turin. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mega Transfer ke MU Tak Kunjung Tuntas, Pogba Pesta di Las Vegas
Bolatainment 1 Agustus 2016, 23:32 -
Juventus Belum Menyerah Kejar Cuadrado dari Chelsea
Liga Italia 1 Agustus 2016, 22:10 -
MU Habiskan 226 Juta Pounds untuk Transfer Pogba
Liga Inggris 1 Agustus 2016, 21:18 -
Dybala Bakal Warisi Nomor 10 Pogba
Liga Italia 1 Agustus 2016, 15:58 -
Terlalu Malas, Conte Siap Uangkan Gelandang Serang Chelsea Ini
Liga Inggris 1 Agustus 2016, 15:44
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Debutan saat Timnas Indonesia Dibantai Australia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 19:19 -
Hasil dan Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Piala Dunia 20 Maret 2025, 18:35 -
Klasemen Putaran ke-3 Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia
Tim Nasional 20 Maret 2025, 18:32
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40