Pioli: Jovetic Punya Masa Depan di Inter Milan
Afdholud Dzikry | 19 November 2016 23:00
Bola.net - - Pelatih baru Inter Milan, Stefano Pioli mengkonfirmasi bahwa Stevan Jovetic memiliki masa depan dalam timnya.
Nama Jovetic telah banyak dikaitkan untuk kembali ke Fiorentina setelah hanya empat kali tampil sebagai pemain pengganti sejauh ini. Meskipun Nerazzurri harus mengeluarkan 14,5 juta euro untuk mempermanenkannya, namun dirinya justru tak memiliki banyak kesempatan bermain di sana.
Kedatangan Pioli yang menggantikan pelatih Frank de Boer yang dipecat beberapa waktu lalu tampaknya juga berimbas pada Jovetic. Baru-baru ini Pioli mengatakan dia senang dengan skuat yang mereka miliki dan para pemain memiliki kesempatan bermain dalam skuatnya, termasuk Jovetic.
Akan Jovetic kembali? Dia memiliki kualitas yang sangat baik, begitu juga dengan pemain lainnya. Saya memiliki begitu banyak pilihan, saya akan membuat pilihan saya berdasarkan banyak aspek, sambungnya.
Semua orang akan diberi kesempatan dan Jovetic telah bekerja sangat baik, tandasnya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mario Tegaskan Inter Incar Kemenangan Lawan Milan
Liga Italia 18 November 2016, 22:57 -
Inter Limbung, Mario: Itu Bukan Salah De Boer Seorang
Liga Italia 18 November 2016, 22:01 -
Hart: Saya Tak Benci Guardiola
Liga Italia 18 November 2016, 21:46 -
Mario: Inter Adalah Pilihan Terbaik
Liga Inggris 18 November 2016, 19:57 -
Ambrosini: Inter di Posisi Lebih Tertekan Dalam Derby Della Madoninna
Liga Italia 18 November 2016, 19:24
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39