Petkovic: Selamat Kepada Juventus!
Editor Bolanet | 16 April 2013 06:00
Elang Ibukota harus terkapar di kandang sendiri menghadapi pasukan Antonio Conte. Meski kalah, Petkovic mengakui bahwa timnya bermain baik.
Kami mendominasi di awal, kemudian semuanya menjadi sulit dengan adanya penalti tersebut, Kata Petkovic kepada Sky Sport Italia.
Juve mampu memanfaatkan peluang dengan baik. Kami terlihat kelelahan hari ini, tetapi saya rasa hal tersebut normal setelah bermain lima laga dalam beberapa hari, Tandasnya. (foti/gag)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lima Pemain Juve Dalam Bahaya Kartu Kuning
Liga Italia 15 April 2013, 19:49 -
Hadapi Juventus, Lazio Harus Tampil 150 Persen
Liga Italia 15 April 2013, 15:10 -
Conte: Laga Lazio-Juve Ditentukan Stamina Pemain
Liga Italia 15 April 2013, 14:40 -
21 Skuad Juventus Hadapi Lazio
Liga Italia 15 April 2013, 14:20 -
Conte: Digasak Bayern, Mental Juve Tak Amblas
Liga Italia 15 April 2013, 13:22
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Inggris vs Albania: Myles Lewis-Skelly
Piala Eropa 22 Maret 2025, 05:11 -
Hasil Inggris vs Albania: Skor 2-0
Piala Eropa 22 Maret 2025, 04:41 -
Pesan Penyemangat Mees Hilgers Untuk Timnas Indonesia Usai Dihajar Australia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 04:32 -
Link Live Streaming Uruguay vs Argentina - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 22 Maret 2025, 03:30 -
Uji Coba Lawan Afghanistan, Thailand Menang Mudah
Asia 21 Maret 2025, 23:58 -
Bocoran Eks Striker MU: Sir Alex Ferguson Kembali Melatih Akhir Pekan ini!
Liga Inggris 21 Maret 2025, 23:55
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39