Perkuat Skuat Musim Depan, Juve Bidik Cerci
Editor Bolanet | 31 Desember 2013 23:00
- nampaknya sudah mulai bergerak cepat untuk memperkuat skuatnya pada musim depan. La Gazzetta dello Sport melansir bahwa klub asal kota Turin tersebut akan mencoba mendatangkan winger Torino Alessio Cerci pada musim panas mendatang.
Antonio Conte dikabarkan kepincut dengan performa pemain berusia 26 tahun tersebut. Sejauh ini Cerci sudah mencetak sembilan gol dan tujuh assist dalam 17 laga di Serie A.
Usaha Bianconeri mendatangkan Cerci memang tidak mudah. Torino sendiri dipastikan akan berusaha mempertahankan pemain andalannya itu.
Sebelumnya Juve pernah sukses membawa pemain Torino lainnya Angelo Ogbonna. Si Nyonya Tua berharap Cerci akan mengikuti Ogbonna merapat ke Juventus Stadium juga.[initial]
(sn/ada)
Antonio Conte dikabarkan kepincut dengan performa pemain berusia 26 tahun tersebut. Sejauh ini Cerci sudah mencetak sembilan gol dan tujuh assist dalam 17 laga di Serie A.
Usaha Bianconeri mendatangkan Cerci memang tidak mudah. Torino sendiri dipastikan akan berusaha mempertahankan pemain andalannya itu.
Sebelumnya Juve pernah sukses membawa pemain Torino lainnya Angelo Ogbonna. Si Nyonya Tua berharap Cerci akan mengikuti Ogbonna merapat ke Juventus Stadium juga.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Pjanic: Roma Tidak Takut Dengan Juventus
Liga Italia 30 Desember 2013, 23:49 -
Bakal Kehilangan Klose, Quagliarella Mendekat ke Lazio?
Liga Italia 30 Desember 2013, 21:10 -
Agen De Bruyne Redam Spekulasi ke Juventus
Liga Champions 30 Desember 2013, 21:02 -
Dikaitkan Dengan Nani, Conte Mengelak
Liga Champions 30 Desember 2013, 20:06 -
Juventus Serius Buru Lamela dan De Bruyne
Liga Italia 30 Desember 2013, 18:56
LATEST UPDATE
-
Optimisme Timnas Bahrain Curi Poin di Jakarta
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:46 -
Krisis Bek Melanda Bahrain Jelang Lawan Timnas Indonesia
Tim Nasional 22 Maret 2025, 11:15 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:51 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 22 Maret 2025, 10:49
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39