Peluang Transfer Guarin ke Tiongkok Terbuka Lebar
Editor Bolanet | 15 Januari 2016 19:43
Klub tersebut diketahui sudah cukup lama tertarik pada Guarin. Dan menurut berbagai sumber di Italia, transfernya kemungkinan besar bisa terjadi lantaran Inter juga siap untuk melepasnya dan Suning sendiri juga mau membayar cukup mahal untuk membelinya.
Menurut kabar dari Sky Sports, Suning kabarnya menawarkan dana transfer sebesar 15 jua Euro plus bonus mencapai tiga juta Euro. Sementara itu, Guarin sendiri akan mendapat bayaran sebesar delapan juta Euro per musim.
Sementara itu, laporan dari La Gazzetta dello Sport meyakini bahwa Inter ingin melego Guarin dengan bandrol antara 17 hingga 18 juta Euro. Sementara itu sang pemain akan mendapat bayaran sebanyak enam juta Euro saja.
Inter sendiri kabarnya tak berniat memperpanjang kontrak Guarin yang akan berakhir pada musim panas 2017 mendatang. Sementara itu, jika transfer itu memang terjadi, maka uangnya akan bisa digunakan oleh Inter untuk berburu pemain anyar pada bulan Januari ini. [initial]
Gosip Transfer Lainnya:
- Ranocchia Ternyata Tak Jadi ke Liverpool
- Elneny Belum Cukup, Wenger Ingin Satu Gelandang Lagi
- Madrid Mau Jual Ronaldo Demi De Gea
- Monaco Sebut Inginkan Falcao Kembali
- Manchester United Tawar Bacca 30 Juta Poundsterling
- Disanksi FIFA, Madrid dan Atletico Masih Bisa Panggil Pemain
- Tak Betah di Inter, Jovetic Hubungi Sang Agen
- Ronaldo Dipastikan Bertahan, PSG Incar Neymar
- Arsenal Minati Bomber Muda Madrid
- Arsenal Siap Tarik Morata dari Juventus
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Teror Jakarta, Inter Milan Sampaikan Belasungkawa
Liga Italia 14 Januari 2016, 20:44 -
AC Milan: Tetap Kuat Indonesia
Liga Italia 14 Januari 2016, 19:20 -
Liga Italia 14 Januari 2016, 18:58
-
Ditinggal Rudi Garcia, Gervinho Menuju Tiongkok
Liga Inggris 14 Januari 2016, 17:43 -
Pirlo: Gabung Inter Bukan Pilihan Tepat
Liga Italia 14 Januari 2016, 17:38
LATEST UPDATE
-
Cristiano Ronaldo Tanggapi Selebrasi 'Siu' Rasmus Hojlund: Bukan Masalah
Piala Eropa 23 Maret 2025, 07:30 -
Barcelona Fokus Rekrut Striker Baru, Luis Diaz Jadi Target Utama
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:15 -
Chelsea Siapkan Lima Wonderkid untuk Masa Depan Klub
Liga Inggris 23 Maret 2025, 07:02 -
Masa Depan Luka Modric: Impian Pensiun di Real Madrid
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 07:00 -
Alexander Isak vs Julian Alvarez: Siapa yang Cocok untuk Liverpool?
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:45 -
Perkiraan Susunan Pemain Juventus Andai Jadi Dilatih Roberto Mancini
Liga Italia 23 Maret 2025, 06:30 -
Marcus Rashford Harus Kembali ke Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 06:02 -
Phil Foden di Bawah Tekanan: Kesulitan di Klub, Main Buruk di Timnas Inggris
Piala Dunia 23 Maret 2025, 06:00
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39