Pelatih Shakhtar Isyaratkan Luiz Adriano Telah Gabung AC Milan
Editor Bolanet | 6 Juli 2015 19:30
- Pelatih Shakhtar Donetsk, Mircea Lucescu mengklaim bahwa AC Milan telah sukses mendatangkan Luiz Adriano. Menurutnya, Rossoneri telah sukses melakukan pembelian besar.
Nama terakhir memang tengah santer dikaitkan kepindahannya ke Rossoneri. Kabarnya, antara pihak Shakhtar dan Milan telah sepakat di angka 8 juta euro untuk mendatangkan pemain Brasil itu.
Dan dikatakan Lucescu, dirinya sangat yakin bahwa Adriano akan menjadi rekrutan besar bagi Rossoneri. Pun demikian dengan Adriano yang ia yakini juga akan semakin berkembang di Italia.
Serie A dapat membantu Luiz Adriano mengembangkan dirinya bersama tim nasional, Dia pemain yang kuat, jarang cedera. Meskipun ia tak terlalu tinggi, di duel udara seolah-olah dia setinggi dua meter, ujarnya.
Dia seorang pejuang di dalam kotak penalti dan selalu tampak untuk mencetak gol, seorang finisher sejati. Milan telah mengamankan pembelian besar, saya sudah menyesali kepergiannya, tandasnya.[initial]
(foti/dzi)
Nama terakhir memang tengah santer dikaitkan kepindahannya ke Rossoneri. Kabarnya, antara pihak Shakhtar dan Milan telah sepakat di angka 8 juta euro untuk mendatangkan pemain Brasil itu.
Dan dikatakan Lucescu, dirinya sangat yakin bahwa Adriano akan menjadi rekrutan besar bagi Rossoneri. Pun demikian dengan Adriano yang ia yakini juga akan semakin berkembang di Italia.
Serie A dapat membantu Luiz Adriano mengembangkan dirinya bersama tim nasional, Dia pemain yang kuat, jarang cedera. Meskipun ia tak terlalu tinggi, di duel udara seolah-olah dia setinggi dua meter, ujarnya.
Dia seorang pejuang di dalam kotak penalti dan selalu tampak untuk mencetak gol, seorang finisher sejati. Milan telah mengamankan pembelian besar, saya sudah menyesali kepergiannya, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gabung Milan, Bacca Ucapkan Terima Kasih ke Sevilla
Liga Spanyol 5 Juli 2015, 16:05 -
Terapkan 4-3-1-2, Mihajlovic Jadikan El Shaarawy Sebagai Gelandang
Liga Italia 4 Juli 2015, 12:46 -
Berlusconi Mau Terima Kembali Ibrahimovic di Milan
Liga Italia 4 Juli 2015, 03:16 -
Berlusconi Percaya Mihajlovic Bisa Bawa Milan Saingi Juventus
Liga Italia 4 Juli 2015, 02:56 -
Sambut Montoya, Presiden Thohir Sebut Inter Makin Kuat
Liga Italia 4 Juli 2015, 02:46
LATEST UPDATE
-
Pemerintah Inggris Resmi Dukung Rencana MU Bangun Stadion Baru
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:49 -
MU Ingin Boyong Gelandang Timnas Jerman Jebolan Man City
Liga Inggris 20 Maret 2025, 23:40 -
Hasil Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Asia: Korea Selatan Gagal Menang Lawan Oman
Asia 20 Maret 2025, 22:49
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40