Pelatih AS Roma Blak-blakan Tentang Pemain Buruannya
Editor Bolanet | 16 Juni 2016 09:45
Giallorossi memang dituntut berbenah bila ingin bersaing musim depan sekaligus mengakhiri dominasi Juventus di lima musim terakhir. Setelah kehilangan Miralem Pjanic, beberapa nama kini telah dikaitkan dengan mereka.
Dan baru-baru ini, Spalletti akhirnya angkat bicara terkait beberapa nama buruan mereka, seperti Mario Rui (Empoli) hingga Axel Witsel.
Mario Rui telah membuktikan bahwa dia pemain yang bisa bermain di klub besar. Dia tak terlalu tinggi, tapi dia memaksimalkannya dengan karakter. Nacho? Dia pemain muda yang menarik, bersama direktur Walter Sabatini, kami menonton dia, ungkapnya.
Kami sedang berusaha untuk tetap mempertahankan Wojciech Szczesny, bahkan bila tak ada masalah kiper, mengingat kai telah mendatangkan Alisson. Morgan De Sanctis mungkin akan terus menjadi bagian dari skuat kami, sambungnya.
Axel Witsel? Dia pemain yang sangat bagus, tapi dia salah satu pemain yang mahal, tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hadirnya Pjanic Membuat Juve Semakin Kuat
Liga Italia 15 Juni 2016, 21:31 -
AS Roma Tawarkan Kenaikan Gaji untuk Nainggolan
Liga Italia 15 Juni 2016, 18:25 -
Witsel: Roma? Pilihan Yang Tidak Buruk
Liga Italia 15 Juni 2016, 17:45 -
Dapat Penyerang Tajam, AS Roma Bisa Scudetto
Liga Italia 15 Juni 2016, 15:30 -
Kovacic dan Roma Sepakat Soal Transfer
Liga Spanyol 15 Juni 2016, 15:23
LATEST UPDATE
-
Indonesia vs Bahrain: Duel Sengit Perebutan Tiket Piala Dunia 2026
Tim Nasional 24 Maret 2025, 02:07 -
Palu Sudah Diketuk, Juventus Sahkan Pengangkatan Igor Tudor Usai Pecat Motta
Liga Italia 23 Maret 2025, 23:20
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39