Pato Buka Pintu Gabung Inter
Editor Bolanet | 31 Maret 2015 13:53
Pato memperkuat Milan selama periode 2007-2012. Corinthians kemudian merekrutnya, lalu meminjamkannya ke Sao Paulo sejak Februari 2014. Inter bisa jadi pelabuhan Pato yang berikutnya.
Inter? Mereka tim hebat. Kita tak pernah tahu apa yang bisa terjadi di dunia sepak bola, kata dalam sebuah wawancara dengan Sky Italia.
Nama Pato melejit sejak digaet Milan dari Internacional. Selama berseragam Milan, Pato mengukir total 63 gol dan 18 assist dalam 150 penampilan di semua ajang. Kariernya berangsur meredup akibat cedera.
Di usia sekarang, karier Pato masih jauh dari kata tamat. Dia bisa saja kembali ke Serie A untuk mengenakan seragam biru-hitam musim depan. Terlebih lagi, pemain yang bersangkutan telah mengatakan bahwa tidak ada yang mustahil dalam sepak bola. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester United Diklaim Sudah Dapatkan De Jong
Liga Inggris 30 Maret 2015, 11:49 -
Milan Bakal Pulangkan Ibrahimovic Musim Depan
Liga Italia 30 Maret 2015, 11:33 -
Milan Disebut Dekati Emery dan Susun Daftar Belanja
Liga Italia 30 Maret 2015, 00:16 -
De Jong Tunggu Rencana Milan Sebelum Putuskan Pindah
Liga Italia 29 Maret 2015, 21:22 -
Maldini Ternyata Pernah Tolak Tawaran Chelsea
Liga Italia 29 Maret 2015, 11:06
LATEST UPDATE
-
Pemain Juventus Sempat Prediksi Thiago Motta Dipecat Usai Dihajar Fiorentina
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:32 -
Barcelona Hadapi Krisis Bek Tengah Jelang Laga vs Osasuna
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 02:15 -
Prediksi Formasi Juventus di Bawah Mancini: Vlahovic Makin Kesulitan?
Liga Italia 23 Maret 2025, 02:02 -
Julian Alvarez Geram dengan Kontroversi Penalti di Liga Champions
Liga Spanyol 23 Maret 2025, 01:32 -
Jaap Stam Yakin Jeremie Frimpong Cocok untuk Manchester United
Liga Inggris 23 Maret 2025, 01:02 -
Franck Ribery Ungkap Hampir Kehilangan Kaki Setelah Pensiun
Liga Eropa Lain 23 Maret 2025, 00:32 -
Arsenal Tak Punya Alasan Gagal Juara Jika Datangkan Pemain Ini
Liga Inggris 23 Maret 2025, 00:01 -
Patrick Kluivert Tak Punya Pilihan, Timnas Indonesia Harus Kalahkan Bahrain
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:16 -
Media Belanda Ikut Analisis Peluang Timnas Indonesia ke Piala Dunia 2026
Tim Nasional 22 Maret 2025, 23:02
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39