Pasif di Bursa Transfer, Ini Dalih Juventus
Editor Bolanet | 2 Februari 2016 20:53
Sulit untuk berkata bahwa kita telah memperkuat diri di bursa transfer, buka Allegri.
Mari kita berkata bahwa bursa transfer bulan Januari dapat mengisi beberapa kesenjangan di tim, tapi untungnya Juventus memiliki skuad yang bagus dan semua pemain yang cedera sudah sembuh, sambungnya.
Juventus memang tidak mendatangkan pemain yang secara signifikan bisa menambah kekuatan mereka di bursa transfer. Praktis hanya ada dua pemain muda, Alessio Di Massimo 19 tahun) dan Rolando Mandragora (18 tahun) yang masuk untuk memperkuat tim.
Eks pelatih AC Milan ini berdalih bahwa dirinya lebih fokus untuk membenahi skuad yang ada ketimbang mendatangkan pemain baru. Ia berharap bisa menjaga konsistensi permainan Juventus hingga akhir musim nanti.
Kami lebih baik berpikir tentang diri kita sendiri dan apa yang perlu kita lakukan dari sekarang sampai akhir. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Morata: Juventus Hanya Lihat Masa Depan
Liga Italia 1 Februari 2016, 15:14 -
Cuadrado Sukses Pikat Barcelona
Liga Spanyol 1 Februari 2016, 11:13 -
'Balikan' Sama Mantan, Rahasia Morata Kembali Tajam
Bolatainment 1 Februari 2016, 11:11 -
Marotta Ingin Allegri Bertahan di Juventus Selama Mungkin
Liga Italia 1 Februari 2016, 10:46 -
Alex Sandro Semakin Nyetel di Juventus
Liga Italia 1 Februari 2016, 10:17
LATEST UPDATE
-
Nonton Live Streaming Australia vs Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026
Tim Nasional 20 Maret 2025, 15:30 -
Nagelsmann Puji Spalletti, tapi Jerman Tak Gentar Hadapi Italia
Piala Dunia 20 Maret 2025, 14:54 -
Barcelona Pernah Ditawari Desire Doue Sebelum Gagal Dapatkan Nico Williams
Liga Spanyol 20 Maret 2025, 14:50 -
Perang di Ketinggian: Ekuador Siap Taklukkan Venezuela
Amerika Latin 20 Maret 2025, 14:39
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40