Parma Permasalahkan Kepemimpinan Wasit
Editor Bolanet | 26 Agustus 2012 20:00
Yang pertama, Stephan Lichtsteiner dijatuhkan di kotak terlarang dan insiden itu membuahkan penalti untuk Juve. Parma memprotes keputusan itu karena Lichtsteiner telah berada dalam posisi offside sebelum pelanggaran itu terjadi.
parma juga mempertanyakan keputusan wasit yang mengesahkan gol kedua Juve yang dicetak oleh Andrea Pirlo. Kubu Parma menganggap bola belum melewati garis dan tendangan bebas itu harusnya bukanlah gol.
Kami tak ingin memancing kontroversi, dan semoga semua orang di sepakbola Italia bisa meniru tindakan kami. Saya hanya bertanya kepada diri sendiri; kenapa hakim garis tak bisa melihat posisi offside Lichtsteiner. Lalu wasit tambahan sepertinya juga tak ragu menganggap tendangan Pirlo sudah melewati garis gawang, ucap Manajer Umum Parma Pietro Leonardi kepada La Gazzetta dello Sport.
Leonardi juga mempermasalahkan keputusan wasit yang menghadiahi Parma dengan enam kartu kuning. Namun Leonardi tak ingin memperpanjang protes Parma. (foti/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Data dan Fakta: Juventus vs Parma
Liga Italia 25 Agustus 2012, 15:06 -
Preview: Juventus vs Parma, Menyorot Giovinco
Liga Italia 25 Agustus 2012, 14:02 -
Carrera: Saya Hanya Lakukan Pekerjaan Conte
Liga Italia 25 Agustus 2012, 09:30 -
Skuad Juventus dan Parma Untuk Giornata Perdana
Liga Italia 25 Agustus 2012, 07:15 -
Resmi: Napoli Kontrak El Kaddouri
Liga Italia 25 Agustus 2012, 06:37
LATEST UPDATE
-
Menpora dan Ratu Tisha Jadi Pembicara di Forum PBB, Ini yang Dibahas
Olahraga Lain-Lain 21 Maret 2025, 03:55 -
Link Live Streaming Paraguay vs Chile - Kualifikasi Piala Dunia 2026
Amerika Latin 21 Maret 2025, 03:00 -
Kontrak di Real Madrid Kian Menipis, Antonio Rudiger Cuek!
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:47 -
Link Live Streaming Kroasia vs Prancis - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:42 -
Link Live Streaming Denmark vs Portugal - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:35 -
Link Live Streaming Italia vs Jerman - Perempat Final UEFA Nations League
Piala Eropa 21 Maret 2025, 01:25 -
Banding Ditolak, Laga Barcelona vs Osasuna Tetap Digelar Pekan Depan
Liga Spanyol 21 Maret 2025, 01:18
LATEST EDITORIAL
-
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39 -
5 Target Alternatif untuk Man Utd Setelah Gagal Rekrut Geovany Quenda
Editorial 19 Maret 2025, 12:40