Pagliuca Anggap Petr Cech Sebagai Pengganti Ideal Handanovic
Editor Bolanet | 14 April 2015 03:11
Andai Handanovic memutuskan untuk tidak memperpanjang kontraknya maka Inter wajib mendatangkan kiper baru. Mantan kiper Nerazzuri Gianluca Pagliuca menganggap kiper Petr Cech sangat cocok untuk menggantikan Handanovic.
Ada banyak kiper yang tangguh tetapi Anda harus melihat apakah itu mudah untuk merekrutnya, ujar Pagliuca kepada Tuttosport.
Belakangan ini saya pernah mendengar nama Cech dan dia pemain hebat juga. Dia sudah memenangkan banyak gelar dalam karirnya dan memiliki banyak pengalaman.
Handanovic tampil cemerlang saat Inter mengalahkan Hellas Verona di Stadio Marcantonio Bentegodi. Ia sukses menepis tendangan penalti Luca Toni sehingga berhasil mengantarkan timnya menang tiga gol tanpa balas.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Buffon Menyesal Belum Pernah Cicipi Premier League
Liga Italia 13 April 2015, 23:50 -
Buffon Ingin Terus Bermain Hingga Usia 40
Liga Italia 13 April 2015, 23:28 -
Boban Kritik Skuat Milan dan Taktik Inzaghi
Liga Italia 13 April 2015, 21:54 -
Tevez: Berkat Allegri, Juve Kini Lebih Rileks
Liga Italia 13 April 2015, 21:06 -
Tevez Pastikan Mudik ke Boca Juniors
Liga Inggris 13 April 2015, 20:32
LATEST UPDATE
-
Celah di Dua Kubu: Indonesia Tanpa Hilgers, Bahrain Kehilangan Bek Kanan
Tim Nasional 23 Maret 2025, 16:29 -
Hasil Lengkap dan Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:53 -
Update Klasemen Pembalap Formula 1 2025
Otomotif 23 Maret 2025, 15:52 -
Klasemen Sementara Formula 1 2025 Usai Seri China di Shanghai Park
Otomotif 23 Maret 2025, 15:51 -
Mees Hilgers dan SUGBK: Pertemuan yang kembali Tertunda
Tim Nasional 23 Maret 2025, 15:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain dengan Harga Lebih Mahal dari Kylian Mbappe di 2025
Editorial 21 Maret 2025, 08:42 -
Di Mana Mereka Sekarang? 7 Pemain yang Dilepas Barcelona pada 2015
Editorial 21 Maret 2025, 07:23 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Gelandang Terbaik Dunia 2017 Versi Xavi
Editorial 21 Maret 2025, 07:12 -
Di Mana Mereka Sekarang? 5 Pemain yang Dilepas Real Madrid pada 2015
Editorial 20 Maret 2025, 10:39